Suara.com - Kini berbagai produk skincare hadir untuk menjaga kulit tetap sehat bercahaya. Meski demikian, perawatan kulit dari dalam dengan memenuhi nutrisi tidak boleh diabaikan.
Sebab apa yang kita makan memiliki pengaruh pada kulit lebih dari yang kita sadari. Berikut 3 nutrisi penting yang perlu Anda penuhi agar kulit sehat dan bercahaya, dirangkum dari Healthshots.
1. Vitamin C
Vitamin ini dikenal karena kemampuannya untuk meregenerasi kulit dan memproduksi kolagen. Ini juga membantu dalam penyembuhan kulit yang rusak akibat sinar matahari.
Jadi penting untuk mengonsumsi makanan mengandung vitamin C setiap harinya. Sebab selain memberi kulit yang sehat, vitamin C dapat meningkatkan kekebalan tubuh.
2. Vitamin D
Salah satu vitamin yang paling penting bagi tubuh kita adalah vitamin D. Ini adalah vitamin yang larut dalam lemak dan salah satu vitamin yang paling penting untuk fungsi biologis. Vitamin D juga dapat berfungsi sebagai antioksidan.
Vitamin D mengatur pergantian sel dan mencegah akumulasi sel-sel mati di permukaan kulit, yang menyebabkan plak psoriasis. Vitamin D juga berfungsi mengontrol produksi minyak melalui kelenjar sebaceous kulit.
3. Omega-3
Baca Juga: Dokter Kulit Ini Mengaku Tidak akan Melakukan Treatment Mikrodermabrasi, Apa Sebabnya?
Asam lemak omega-3, yang dapat ditemukan pada ikan berlemak seperti salmon, akan membantu meningkatkan hidrasi kulit.
Lemak sehat ini bertindak sebagai komponen dasar membran sel, melindungi otak, secara langsung menurunkan peradangan, meningkatkan faktor risiko penyakit jantung, mengurangi nyeri haid, dan meningkatkan kesehatan tulang.
Tidak hanya itu, omega 3 juga berkontribusi pada pengembangan skin barrier, mencegah jerawat, dan membuat kulit terlihat bersinar, kenyal, dan sehat.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Momen Langka: Tiga Pemimpin Sakya Dunia Pimpin Doa Bersama untuk Perdamaian Indonesia
-
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Tips Berpakaian Cerdas untuk Keseharian dan Traveling
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang