Suara.com - Tindakan melecehkan atau mengkritik bentuk tubuh seseorang menjadi pengertian dari aksi body shaming yang sudah pasti berdampak buruk dan bukan merupakan aksi terpuji.
Body shaming membuat seseorang merasa malu dan kehilangan motivasi untuk tampil menjadi siri sendiri.
Beberapa hal buruk yang diakibatkan tindakan body shaming tentu beragam, mulai dari menimbulkan hormon stres, depresi, gangguan makan hingga paling parah yakni keinginan untuk mengakhiri hidup.
Dihimpun dari laman Hops.id---Jaringan Suara.com, sebagian besar orang tentu pernah merasakan hal seperti ini.
Bahkan para selebritis pun tidak menutup kemungkinan mengalami tindakan body shaming.
Laman Your Tango belum lama ini membeberkan beberapa kutipan selebritis yang berbicara tentang body shaming dan bagaimana cara mencintai diri sendiri. Simak informasi selengkapnya berikut untuk memotivasi Anda agar semakin mencintai diri sendiri.
1. Lebih bahagia
"I don't really care what I look like that much, and I think women out there should just be happy with the way they look. They shouldn't really try to conform to any kind of stereotype. Just be happy and hopefully healthy." - Rebel Wilson.
2. Lakukan apa yang ingin dilakukan
Baca Juga: Dayeon Kep1er dan Won Ciipher Digosipkan Pacaran, Reaksi Agensi di Luar Dugaan
"Don't waste so much time worrying about your skin or your weight. Develop what you do, what you put your hands on in the world." - Meryl Streep
3. Cintai kekurangan diri
"I've made peace with the fact that the things I thought were weaknesses or flaws were just me. I like them." - Sandra Bullock.
4. Menerima diri
"I realize everybody wants what they don't have. But at the end of the day, what you have inside is much more beautiful than what's on the outside." - Selena Gomez.
5. Bersikap lebih baik
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?
-
5 Sampo Jepang untuk Atasi Rambut Rontok dan Uban Usia 40 Tahun ke Atas