Saat sudah berumah tangga, Anda akan menghabiskan sebagian besar waktu dengan pasangan. Jika Anda masih belum bisa menjadi diri sendiri, tentu saja ini akan terasa sangat melelahkan.
Oleh karena itu, penting untuk memilih pasangan yang bisa membuat Anda nyaman menjadi diri sendiri. Ini juga bisa menjadi salah satu cara menilai apakah pasangan Anda bisa menerima apa adanya.
4. Mampu menghadapi masalah bersama
Ciri pernikahan bahagia selanjutnya adalah ketika Anda berdua mampu melewati masalah bersama. Sebab adanya masalah dalam rumah tangga bukanlah suatu hal yang bisa dihindari.
Alih-alih menghindari, memang sudah seharusnya Anda berdua berani menghadapinya. Jika berhasil, tidak jarang konflik dalam rumah tangga justru membuat suatu hubungan semakin hangat.
5. Senang menghabiskan waktu bersama
Jika Anda dan pasangan sama-sama bekerja, tentu saja menemukan waktu untuk bisa bersama merupakan hal berharga. Pada pasangan yang sudah lama bersama, alih-alih menggunakan waktu untuk pergi ke luar kota atau mall, mereka tidak keberatan jika hanya menghabiskan waktu bersama di rumah.
Satu poin penting dari menghabiskan waktu bersama adalah di mana Anda berdua sama-sama nyaman dan merasakan energi yang terisi kembali.
6. Menerima perbedaan
Baca Juga: Ria Ricis Minta 'Resep' Awet Pernikahan ke Nagita Slavina, Sesabar Apa Sih Menghadapi Raffi Ahmad?
Meski sudah resmi berumah tangga, bukan berarti Anda akan selalu memiliki pemikiran yang sama dengan pasangan. Terkadang, perbedaan pendapat pasti ditemukan dan ketika kondisi tersebut terjadi, seharusnya Anda akan menerima satu sama lain. Dengan begitu, Anda berdua tidak akan takut saat harus berpendapat terkait suatu hal.
7. Memiliki kehidupan ranjang yang baik
Pernikahan bukan sekedar memenuhi nafsu satu sama lain, tetapi bagaimana Anda berdua juga sama-sama nyaman melakukannya.
Meskipun sudah berumah tangga, pastikan setiap kegiatan ranjang yang dilakukan didasari kemauan dari kedua pihak. Jika Anda telah melakukannya, hal tersebut merupakan salah satu ciri pernikahan bahagia.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!
-
Warna Lipstik Apa yang Cocok untuk Usia 60 Tahun? Ini 5 Produk Terbaik agar Tampak Muda
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput
-
7 Sunscreen Terbaik di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
6 Pilihan Sepatu Lari Lokal Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah