Suara.com - Anya Geraldine dikenal sebagai salah satu aktris dan influencer media sosial yang tak ragu memamerkan kemolekan tubuhnya. Dengan pakaian terbuka, pemilik nama lengkap Nur Amalina Hayati ini kerap membuat lawan jenis 'panas dingin'.
Termasuk pada postingan terbarunya, Anya Geraldine terlihat tampil percaya diri dalam sebuah sesi foto yang memperlihatkan gaya elegannya. Dalam sederet foto yang ia unggah, perempuan berusia 27 tahun tersebut mengenakan busana serba hitam.
Anya tampil dibalut dengan mini dress strapless hitam yang dilengkapi dengan long gloves senada yang membuat aura seksinya kian terpancar. Untuk mempercantik penampilannya, bintang drama serial Layangan Putus tersebut juga memakai aksesoris emas di tubuhnya.
Aksesoris tersebut berupa sepasang anting berbentuk Dollar dengan kilauan berlian, kalung emas tumbuk, beberapa cincin dan rantai emas tipis yang melilit bagian pinggangnya. Pose fierce Anya juga bikin banyak warganet salah fokus dibuatnya.
Dalam sesi foto tersebut, Anya juga mengenakan makeup bernuansa nude yang tampak flawless di wajahnya, serta menyepol rambutnya sederhana, sehingga gaya tersebut terlihat pas dan tak berlebih.
"Seriously flexin," tulisnya dalam keterangan, seperti yang Suara.com kutip pada Rabu (1/2/2023).
Berbagai macam komentar pun memenuhi postingan terbaru Anya kali ini. Bahkan, penampilannya ini membuatnya dikatakan mirip dengan supermodel Kendall Jenner. Banyak pula yang memuji keseksian bintang film Selesai tersebut.
"Astaga. Gua pikir kendall jenner," kata @evabxxxx.
"Oh betapa indahnya dunia ini," ujar @cristxxxxxx.
"Aku ngezoom ketinya tidak ada tanda2 keburikan," tulis @narixxxxx.
"Emang boleh ya secantik itu??," tambah @rbymxxxx.
"Memang anya terlalu cantik damagenya," ungkap @drakxxxxx.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!