Suara.com - Setelah melewati hari pertama Lebaran atau bahkan baru melewati tengah hari, tidak jarang akan muncul ungkapan, "Bosan dengan yang santen-santen". Alhasil, mulailah perburuan makanan yang paling dicari setelah Lebaran.
Biasanya, makanan yang dicari lebih segar dan ringan karena tidak ada santen. Kira-kira makanan apa yang banyak dicari tersebut? Simak informasi berikut!
Makanan yang Paling Dicari Setelah Lebaran
Setelah makan opor, ketupat, sambal goreng sampai beberapa porsi memang sudah wajar jika kita ingin mengunyah makanan lainnya.
Jika Anda merasakan hal tersebut, beberapa makanan ini mungkin bisa menjadi pilihannya.
1. Bakso
Makanan satu ini memang paling sering dikaitkan sebagai pengganti sajian bersantan usai perayaan Lebaran. Kuah beningnya yang gurih dan panas dengan olahan daging berbentuk bulat memang menggugah selera.
Supaya lebih nikmat, bakso biasanya dicampur dengan sambal pedas dan kecap. Makanan ini biasanya mulai diburu untuk makan siang di hari Lebaran.
2. Mie ayam
Baca Juga: Adab dan Doa sebelum Memasak, Bikin Makanan yang Dimasak Lebih Berkah
Topping ayam yang melimpah dan pangsit memang menjadi salah satu daya tarik tersendiri pada olahan mie satu ini. Terlebih, kuah mie ayam memiliki cita rasanya tersendiri yang akan terasa lebih nikmat saat ditambah sambal.
Makanan satu ini juga cukup mudah dicari sehingga bisa menjadi salah satu hidangan pilihan setelah Lebaran.
3. Batagor dan siomay
Bagi Anda yang tidak terlalu ingin makan berat, batagor dan siomay bisa menjadi solusinya. Tekstur batagor dan siomay yang kenyal berpadu dengan bumbu kacang gurih memang nikmat luar biasa.
Supaya lebih nikmat, Anda bisa mendampingi makan batagor dan siomay dengan es teh manis.
4. Pempek Palembang
Berita Terkait
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
Terkini
-
Apakah Sunscreen Wardah Wudhy Friendly? Ini Rekomendasi yang Bisa Kamu Coba
-
Bibir Gelap Cocoknya Pakai Lipstik Apa? Ini 6 Pilihan Terbaik, Harga Mulai Rp25 Ribuan
-
5 Pilihan Sepatu Badminton Lokal Murah Terbaik, Cocok untuk Pemula sampai Pro
-
Indonesia Tourism Outlook 2026: Mengintip Strategi Baru Pariwisata Berkelanjutan!
-
4 Zodiak Paling Bahagia Bulan November Ini: Cancer, Semesta Sedang Berpihak Padamu!
-
5 Shio Paling Beruntung Bulan November, Karier Melejit Finansial Membaik
-
Sepatu Batik untuk Sepak Bola? Ortuseight dan Beckham Putra Satukan Budaya dan Lapangan Hijau!
-
Terpopuler: Onad dan Istri Ditangkap, Tuntutan Pembunuh Aktor Sandy Permana Jadi Sorotan
-
7 Alasan Generasi Muda Harus Pertimbangkan Tinggal di Pusat Kota: Nomor 4 Bikin Tenang!
-
5 Shio Paling Hoki di Keuangan selama November 2025, Kamu Termasuk?