Suara.com - Artis Jessica Mila resmi menyandang status boru Damanik. Menariknya, sebelum mendapat boru Batak ini ada 4 proses yang harus dijalani calon istri Yakup Hasibuan itu, apa saja ya?
Ungkapan kebahagiaan disampaikan pemain film Imperfect itu saat mengumumkan nama lengkapnya bertambah jadi Jessica Mila Agnesia Damanik.
"Acara yang dimulai dari berkenalan dengan keluarga besar Yakup sampai aku diterima di keluarga baru. Super grateful with every step of this new journey. Officially menjadi Jessica Mila Agnesia boru Damanik," tulis @jscmila dikutip suara.com, Rabu (3/5/2023).
Boru merupakan istilah keluarga Batak setara dengan marga, yang berarti anak perempuan atau putri. Berbeda dengan marga yang dikhususkan untuk lelaki.
Sedangkan Damanik adalah salah satu boru atau marga tertua di suku Simalungun, masyarakat Batak.
Jessica juga bercerita, sebelum menyandang status boru tersebut ada 4 tradisi Batak yang harus yang dijalani yakni Mangain, Marhusip, Marsipanganon, Martonggo Raja.
"Dari banyaknya prosesi mulai dari Mangain, Marhusip, Marsipanganon, Martonggo Raja semuanya penuh kesan dan kehangatan," papar Jessica.
Berikut ini rincian 4 tradisi adat Batak sebelum menikah yang dilakoni Jessica Mila.
1. Mangain
Menurut makalah penelitian STKIP PGRI Sumatera Barat, tradisi mangain adalah tradisi suku Batak yang dilakukan untuk mengangkat anak dan memberikan marga.
Tradisi ini umumnya dibuat sebagai resepsi sebelum pernikahan atau disebut juga resepsi pengangkatan anak. Pernikahan adat Batak tidak bisa dilakukan sebelum adanya marga.
2. Marhusip
Marhusip berarti membicarakan prosedur yang harus dilakukan pihak peranan dengan ketentuan adat setempat, dan sesuai keinginan parboru atau pihak perempuan di keluarga Batak.
Marhusip adalah salah satu tradisi keluarga Batak sebelum pernikahan. Bukan membicarakan mas kawin, tapi membicarakan ketentuan dari masing-masing keluarga Batak.
3. Marsipanganon
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Dari Melepas Penat Hingga Pemberdayaan UMKM: Inilah Kekuatan Sentra Kuliner!
-
4 Rekomendasi Krim Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Apa Saja Bisnis Putri Tanjung? Rumah Tangganya Dikabarkan Retak
-
Apa Saja Larangan untuk Wanita selama Masa Iddah? Azizah Salsha Diduga Mau Liburan ke Jepang
-
Fesyen Lokal Lawan Gempuran Barang Murah Impor: Bisakah Bertahan?
-
Taqy Malik Anak Siapa? Ramai soal Kasus Bangun Masjid di Tanah Sengketa
-
Transformasi Platform E-Commerce, Belanja Fashion Bakal Lebih Cepat, Mudah, dan Personal
-
Jadwal MotoGP Mandalika 2025, Simak Kejutan dan Dramanya!
-
Link Nonton Live MotoGP Mandalika 2025
-
5 Fakta Menarik Lauterbrunnen Swiss yang Indah, Lokasi El Rumi Lamar Syifa Hadju