Suara.com - Dalam astrologi, zodiak merupakan gambaran karakteristik dan kepribadian seseorang berdasarkan tanggal lahirnya. Setiap zodiak memiliki ciri khas yang berbeda, termasuk dalam hal berbagi informasi mengenai hubungan asmara mereka.
Beberapa zodiak dikenal overshare atau cenderung berlebihan dalam mengungkapkan rincian dan perasaan tentang kehidupan cinta mereka. Dirangkum dari Times of India, berikut adalah beberapa zodiak yang dikenal sebagai overshare dalam hal hubungan asmara.
Leo (23 Juli - 22 Agustus)
Leo adalah zodiak yang suka jadi pusat perhatian. Leo memiliki kecenderungan untuk memperlihatkan kehidupan cinta mereka kepada orang lain.
Leo akan dengan senang hati berbagi detail tentang pasangan mereka, momen romantis, atau peristiwa penting dalam hubungan mereka. Mereka ingin agar semua orang tahu betapa bahagianya mereka dalam urusan asmara.
Libra (23 September - 22 Oktober)
Libra adalah zodiak yang menyukai keseimbangan dan keharmonisan dalam hubungan. Namun, mereka juga cenderung berlebihan dalam berbagi informasi tentang kehidupan cinta mereka.
Mereka akan bercerita tentang setiap detail perdebatan atau kesulitan yang dialami dengan pasangan mereka. Libra ingin mendapatkan sudut pandang dan dukungan dari orang-orang di sekitar mereka.
Scorpio (23 Oktober - 21 November)
Baca Juga: Waspada! 5 Zodiak Paling Psikopat, Scorpio Berbakat Jadi Ketua Geng Kriminal
Scorpio dikenal sebagai zodiak yang penuh gairah dan emosional. Mereka memiliki kecenderungan untuk berlebihan dalam membagikan perasaan dan emosi dalam hubungan asmara.
Scorpio akan membahas setiap detail konflik, kecemburuan, atau ketegangan yang mereka alami dengan pasangan mereka. Mereka ingin orang lain memahami kompleksitas perasaan yang mereka rasakan.
Sagitarius (22 November - 21 Desember)
Sagitarius adalah zodiak yang terbuka dan suka berbagi pengalaman hidup mereka dengan orang lain. Soal hubungan asmara, Sagitarius cenderung berlebihan dalam menceritakan petualangan dan pengalaman romantis mereka.
Mereka senang-senang saja bercerita tentang perjalanan cinta mereka, kisah cinta lama, atau keseruan dalam menjalin hubungan. Sagitarius ingin membagikan kegembiraan mereka dengan semua orang di sekitar.
Pisces (19 Februari - 20 Maret)
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan
-
5 Lipstik Satin untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
5 Moisturizer Gel yang Tidak Cocok Buat Kulit Kering
-
Berapa Kg Beras untuk Bayar Fidyah Puasa 30 Hari? Ini Bacaan Niat dan Panduan Lengkapnya
-
Usia 40 Pakai Sunscreen SPF Berapa? 7 Rekomendasi Untuk Cegah Penuaan Dini
-
5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun