Suara.com - Desta dikabarkan menggugat cerai sang istri, Natasha Rizki Rabu (17/5/2023). Gugatan cerai itu telah diterima Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada 11 Mei 2023 lalu. Sementara itu, cerita anak Desta terkait orang tuanya yang pernah bertengkar itu kembali jadi sorotan.
Dalam video yang diunggah di kanal Youtube Desta Natasha Family pada 2021, anak kedua Desta dan Natasha Rizki, Miskha Arrawfa Najma membongkar kalau keduanya pernah bertengkar. Bahkan, Miskha mengaku, ayahnya itu sering marah-marah kepada ibunya.
"Maksudnya ayah suka marah-marahin siapa?" tanya Natasha Rizki kala itu.
"Ibu. Marahnya gini, 'Buy, aku nggak tau ya. Kamu ngapain yah?',” jawab Miskha sambil mencontohkan ucapan Desta.
Sementara itu, putri pertama Desta dan Natasha Rizki, Megumi Arrawda Sachi mengaku sedih melihat kedua orang tuanya bertengkar. Megumi mengatakan, ia sedih karena Natasha Rizki sampai menangis dari pertengkaran tersebut.
"Sedih karena ibu nangis (pas dimarahin Desta). Iya (marah-marah sambil teriak)," kata Megumi.
Pertengkaran orang tua memang memiliki dampak tersendiri bagi anak. Apalagi, jika anak tersebut menyaksikan pertengkaran tersebut secara langsung.
Pasalnya, hal tersebut dapat memberikan dampak negatif bagi kehidupan anak. Mengutip SehatQ, berikut beberapa dampak negatif akibat orang tua bertengkar di depan anak.
1. Anak berperilaku agresif
Baca Juga: Mengejutkan! Desta Mahendra Resmi Gugat Cerai Natasha Rizki Usai 10 Tahun Menikah, Apa Penyebabnya?
Pertengkaran orang tua dapat memengaruhi psikologis anak. Mereka yang menyaksikan pertengkaran dapat menimbulkan perilaku negatif pada anak tersebut. Untuk itu, para orang tua disarankan untuk tidak bertengkar di hadapan anaknya.
2. Gangguan emosional
Anak yang menyaksikan pertengkaran orang tuanya juga akan membuatnya merasa stres. Hal ini membuat mereka mengalami gangguan emosional. Bahkan, pertengkaran orang tua juga bisa kecemasan dini dan gangguan kesehatan mental anak lainnya.
3. Hubungan orang tua dan anak yang buruk
Dampak lain dari anak yang menyaksikan pertengkaran orang tua yaitu hubungan menjadi renggang. Hal ini karena pertengkaran dapat membuat kebutuhan anak terabaikan. Anak juga tidak merasakan kasih sayang dari orang tuanya.
4. Gangguan belajar
Berita Terkait
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
Terkini
-
10 Penyebab Keracunan MBG Sejak Januari 2025: Virus Hepatitis A, Bakteri Salmonella, hingga Ikan Hiu
-
5 Keunggulan Gelar Bachelor of Science Honours Milik Gibran Rakabuming Raka
-
Mengenal Apa Itu Radioaktif Cesium 137 di Cikande dan Bahayanya Jika Terpapar
-
Berkeliling Ponpes Al Khoziny: Tiang Ajaib dan Desain Bangunan Disorot Sebelum Ambruk
-
8 Potret Rumah Vadel Badjideh, Kini Divonis 9 Tahun Penjara dan Denda Rp1 Miliar
-
7 Jas Hujan Bahan PVC Anti Rembes Terbaik, Harga Mulai 70 Ribuan!
-
Profil Lidya Pratiwi alias Maria Eleanor, Artis Eks Napi yang Banting Setir Jadi YouTuber
-
Tetap Bugar Meski Sibuk, Ini 6 Tips Olahraga Sederhana
-
Apakah Karyawan Kena PHK Dapat BSU 2025? Simak Ketentuannya
-
Berapa Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny Sidoarjo? Gedung Ambruk, Diduga Tak Punya IMB