Suara.com - Potret Syahnaz Saqidah menggunakan tas mewah Louis Vuitton nyaris Rp 30 ribu bareng Jeje Govinda jadi sorotan. Pasalnya potret ini adalah kebersamaan saat keduanya belum diterpa isu perselingkuhan dengan Rendy Kjaernett.
Adapun potret ini dibagikan Jeje Govinda pada 13 Agustus 2019, saat keduanya menikmati momen saat bulan madu atau honeymoon setelah menikah.
"Pacaran," tulis Jeje dalam caption di unggahan tersebut.
Potret ini memperlihatkan Syahnaz dan Jeje kompak menggunakan sweater berwarna oranye dan krem. Bahkan keduanya kompak menggunakan jeans hitam, serta sneakers.
Menariknya sebagai pelengkap Syahnaz juga menggunakan tas selempang coklat, khas Louis Vuitton berbentuk bulat yang terlihat sangat pas di tubuh adik Raffi Ahmad itu.
Melansir situs Her Autentik, Sabtu (8/7/2023) tas tersebut masuk kategori Louis Vuitton Reverse Monogram Mini Boite Chapeu, yang dibandrol dengan harga 1.975 dolar atau setara Rp 29,9 juta.
Adapun tas ini berbentuk bulat dengan motif monogram, dengan gantungan berupa ikon LV khas Louis Vuitton berwarna hitam.
Potret kebersamaan suami istri yang kini dikaruniai dua orang anak ini membuat netizen rindu, pasalnya ini adalah potret keduanya terlihat bahagia dan sebelum Syahnaz diduga 'main belakang' dengan Rendy.
Sementara itu, sebelumnya Syahnaz digosipkan berselingkuh dengan Rendy setelah istrinya, Lady Nayoan mengungkap aksi main serong suaminya dengan adik ipar Nagita Slavina itu beberapa kali.
Baca Juga: Cara Sophia Latjuba Pilih Tas Lokal di Usia 52 Tahun, Suka Barang Mewah atau Doyan yang Klasik?
Bahkan keduanya melancarkan aksi percakapan dengan cara tak biasa, yaitu berkomunikasi lewat aplikasi chat ojek online yang menghebohkan publik.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
-
4 Sepatu Lari Hoka Selain Clifton yang Nyaman dan Responsif untuk Berbagai Kebutuhan
-
Kekayaan Tommy Soeharto dan Tata Cahyani, Kompak Nikahkan Darma Mangkuluhur