Suara.com - Nagita Slavina dan Raffi Ahmad kembali bertemu dengan idol Korea Selatan Choi Siwon. Personil boyband Super Junior (SuJu) itu diketahui tengah liburan ke Bali. Tetapi pada akhirnya, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina bertemu dengan Siwon di Jakarta.
Momen kebersamaan mereka diunggah ke akun Instagram @raffinagita1717 pada Kamis malam, 3 Agustus 2023. Sempat dikabarkan akan jadi partner tanding tenis dengan Raffi Ahmad, namun kedatangan Siwon rupanya untuk ikut meeting.
“Rush Meeting With Mr Simple @siwonchoi See You Soon Broo," tulis Raffi di postingan Instagramnya pada Jumat, 4 Agustus 2023.
Dari postingan yang dibagikan, Siwon tampak semringah berfoto bersama Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Pasangan yang sering disebut Sultan Andara itu kompak berpakaian semi formal. Raffi Ahmad memakai kaos putih dan blazer cokelat. Sedangkan Nagita Slavina mengenakan luaran hijau cerah dipadukan dengan tanktop putih dan celana denim biru.
Harga outfit Nagita Slavina hari itu rupanya tak kaleng-kaleng. Hanya blazernya saja sudah dibandrol seharga Rp5,5 juta. Baju tersebut terkesan simpel dengan potongan croptop serta enam pasang kancing ganda berwarna emas dan dua kantung di bagian kanan dan kiri.
Setengah bagian dari rambut panjangnya ia tata ke belakang. Serta riasan wajahnya make up dewy natural.
Penampilan Nagita Slavina mengenakan outer hijau cerah tersebut rupanya membuat netizen teringat dengan mendiang Ratu Elizabeth. Kenapa begitu?
"Cakep bet ijo gonjrengnya jadi inget Queen Elizabeth yang suka baju warna² gonjreng," kata @tatixxxx.
"Ya ampuuuunnn gigiiiii tu baju dipanjang doang B aja ga menarik loohh. Kenaoa dipake kamu kd Waawwww bgt jd keren gitu si yaaaa," komentar @siswxxxx.
Baca Juga: Rafathar Minta Dibelikan Mainan Seharga DP Rumah, Respons Nagita Slavina Bikin Warganet Adu Nasib
"Cakep bgt sih dia pake ijo, seger bgt," tulis @mayxxx.
"Ijo nya yg bikin mahal," ujar @ai.ixxxx.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Momen Langka: Tiga Pemimpin Sakya Dunia Pimpin Doa Bersama untuk Perdamaian Indonesia
-
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Tips Berpakaian Cerdas untuk Keseharian dan Traveling
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang