Suara.com - Larissa Chou nampaknya tak sulit untuk mendekatkan anaknya, Muhammad Yusuf Alvin Ramadhan, dengan suami barunya Ikram Rosadi. Meski berstatus ayah sambung, Ikram rupanya sudah akrab dengan buah hati Larissa hasil dari pernikahan sebelumnya dengan Alvin Faiz.
Larissa bahkan mengungkapkan kalau Yusuf rupanya telah punya panggilan khusus untuk Ikram, bahkan sebelum pasangan itu menikah. Selebgram 27 tahun itu mengungkapkan kalau anaknya sebelumnya memanggil Ikram dengan sebutan 'om baik'.
"Sekarang panggilan Om baik berubah menjadi " papah "," ungkap Larissa saat memposting foto pernikahannya beberapa hari lalu.
Kini, setelah setelah resmi jadi ayah sambung Yusuf, Ikram makin nampak akrab dengan bocah 6 tahun tersebut. Berikut keakraban Ikram dan Yusuf bak darah daging sendiri.
1. Ikut menyuapi Yusuf
Ikram nampaknya tak masalah untuk ikut mengasuh Yusuf. Dia bahkan tak segan untuk menyuapi anak sambungnya itu ketika mereka sedang jalan-jalan bersama. Terlihat kalau Yusuf juga nyaman dengan ayah sambungnya itu.
2. Jemput sekolah
Saat tak ada kesibukan bekerja, Ikram juga ikut dengan Larissa menjemput Yusuf di sekolah. Diketahui kalai Ikram memang bukan pekerja kantoran, melainkan menjadi bos bagi beberapa perusahaan yang dipimpinnya. Sehingga, dia bisa punya waktu luang untuk menjemput sang anak.
3. Bangunkan tidur
Baca Juga: Profil Rudi Gunawan Ayah Larissa Chou, Biodata, Agama
Yusuf nampak tak rewel saat digendong Ikram, meski baru bangun dari tidur. Anak tersebut justru turut memeluk Ikram seraya menunjukan sikap nyamannya.
4. Ikut bahagia bersama
Saat pernikahan Larissa dan Ikram berlangsung, Yusuf ikit hadir di pelaminan. Dia memakai kemeja putih, serasi dengan ayah dan ibunya. Sambil digendong Ikram, Yusuf ikut tersenyum lebar saat sesi foto bersama.
5. Jadi keluarga utuh kembali
Larissa sepertinya sudah mendekatkan Yusuf dengan Ikram sebelum mereka menikah. Saat itu pun ketiganya rupanya sudah jalan bersama sambil gandengan tangan bak keluarga utuh.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
Terkini
-
5 Moisturizer Lokal untuk Usia 45 Tahun, Bantu Kurangi Tampilan Tanda Penuaan
-
5 Toner Ekstrak Beras untuk Kulit Awet Muda, Mulai dari Rp25 Ribuan
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Jadi Juara, ISI Jogja & SMKN 5 Denpasar Siap Tampil di Grand Final iForte National Dance Competition
-
Kenalan Apa Itu Transformasi Digital, dari Cara Kerja Manual ke Sistem yang Lebih Rapi
-
5 Hair Tonic untuk Atasi Ketombe dan Gatal, Kulit Kepala Jadi Lebih Sehat
-
5 Sepatu Jalan Lokal Murah Versi Dokter Tirta, Anti Pegal dan Kalcer Dipakai Bergaya
-
7 Rekam Jejak Dr Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans Ternyata Dokter Spesialis 'Kretek'
-
7 Sunscreen Tone Up di Indomaret untuk Cerahkan Wajah, Mulai Rp17 Ribuan
-
5 Cat Rambut yang Ampuh Tutupi Uban di Alfamart, Harga Mulai Rp14 Ribuan