Suara.com - Setiap 28 Oktober, kita memperingati Hari Sumpah Pemuda di mana pada hari ini, terjadi peristiwa penting dalam sejarah bangsa Indonesia. Berikut link twibbon Sumpah Pemuda 2023 terbaru.
Sebelum menuju link twibbon Sumpah Pemuda 2023, ada baiknya kita kilas balik sejenak untuk melihat dan memaknai sejarah peristiwa penting ini.
Merangkum berbagai sumber, Hari Sumpah Pemuda lahir dari kongres pemuda kedua yang dilaksanakan pada 28 Oktober 1928 di mana rapat tersebut diikuti oleh organisasi pemuda pelajar seluruh Indonesia.
Kongres pemuda ini bertujuan untuk mempererat rasa persatuan dan kebangsaan dalam jiwa pemuda Indonesia.
Berikut bunyi ikrar Sumpah Pemuda yang selalu digaungkan setiap peringatannya pada tanggal 28 Oktober.
Sumpah Pemuda
1. "Kami putra dan putri Indonesia, mengaku bertumpah darah satu, Tanah Air Indonesia."
2. "Kami putra dan putri Indonesia, mengaku berbangsa satu, bangsa Indonesia."
3. "Kami putra dan putri Indonesia, menjunjung bahasa persatuan, Bahasa Indonesia."
Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023
Dewasa ini, ada banyak cara yang bisa kita lakukan untuk memperingati berbagai hari besar, terasuk Sumpah Pemuda. Salah satu yang paling populer adalah memasang Twibbon.
Twibbon ini merupakan bingkai yang menghiasi foto kita di mana temanya dapat disesuaikan dengan hari peringatan yang sedang berlangsung.
Jika kalian tertarik memasang Twibbon untuk perayaan Sumpah Pemuda, berikut link Twibbonnya yang diambil dari laman Twibbonize.com.
- Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/banggajadinahdliyin - Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/sumpah-pemuda2023 - Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/bjindonesia - Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/kristiantsumpahpemuda - Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/sumpahpemudaqca - Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/harisumpahpemuda282023 - Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/selamatharisumpahpemuda2023 - Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/albarokahsumpahpemuda - Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/sumpahpemudake95 - Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/twibbonharisumpahpemuda2023m - Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/sumpahpemuda2023 - Link Twibbon Sumpah Pemuda 2023:
https://www.twibbonize.com/pbasumpahpemuda2023
Demikian sejarah singkat Hari Sumpah Pemuda beserta dengan link twibbon Sumpah Pemuda 2023. Semoga informasi ini bermanfaat.
Kontributor : Rima Suliastini
Berita Terkait
-
Honda Bikers Day 2023 Regional Tiga Pulau Tembus 9 Ribu Peserta, Puncaknya Digelar Nasional Bareng Sumpah Pemuda
-
Yamaha Fazzio Hybrid - Connected Touring Sumpah Pemuda di Berbagai Kota Indonesia Buktikan Semangat Generasi Muda
-
Fazzio Tour De Heritage Jadi Tema Kegiatan Bermotor Yamaha di Jawa Barat dalam Peringatan Hari Sumpah Pemuda
-
Uu Ruzhanul Ulum: Momentum Hari Sumpah Pemuda Harus Jadi Spirit bagi Pemuda Indonesia
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H