Pemerintah sudah menyediakan fasilitas untuk evakuasi, tetapi ketiganya memilih tetap tinggal dan menjalankan tugas kemausiaan di RS Indonesia di Gaza. Oleh karenanya, pemerintah pun menghargai pilihan mereka.
6. Dibangun dengan uang hasil donasi masyarakat
Rumah Sakit Indonesia di Gaza dibangun atas inisiasi Medical Emergency Rescue Committe (MER-C) dengan uang hasil donasi masyarakat. Hal itu dilakukan karena serangan Israel ke Gaza di tahun 2008 silam yang telah menewaskan ribuan korban Jiwa.
Melihat rumah sakit di Gaza yang kewalahan dalam menampung korban akibat serangan Israel, MER-C menggalang dana dan mendapatkan bantuan sebesar Rp20 miliar dari Kementerian Kesehatan RI.
Pada awalnya, MER-C kesulitan untuk merealisasikan dana tersebut. Mesipun demikian, rencana itu tetap dilaksanakan dengan pembangunan dimulai pada 2011 di atas tanah wakaf Otoritas Palestina seluas 16.261 meter persegi. RS Indonesia di Gaza ini kemudian diresmikan pada 27 Desember 2015 oleh Wakil Presiden Indonesia Jusuf Kalla.
Demikian itu yang dapat disampaikan mengenai kumpulan fakta RS Indonesia di Gaza.
Kontributor : Mutaya Saroh
Berita Terkait
-
Makin Brutal! Serangan Israel ke Palestina Tewaskan Satu Anak Setiap 10 Menit di Gaza
-
Sejarah RS Indonesia di Gaza, Jadi Pelindung Warga Palestina Dikecam Pemerintah Israel
-
Mengenal Sosok Ahed Tamimi, Aktivis Perempuan yang Jadi Simbol Perlawanan Palestina Kini Ditangkap Tentara Israel
-
Israel Tuding RS Indonesia di Gaza Jadi Markas Hamas, Presidium Mer-C Bantah: Kebohongan Publik!
-
Karyawan Sebut Penjualan Starbucks Anjlok Usai Aksi Boikot Pendukung Palestina
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
-
4 Sepatu Lari Hoka Selain Clifton yang Nyaman dan Responsif untuk Berbagai Kebutuhan