Suara.com - Ria Ricis dan Teuku Ryan yang sudah jarang terlihat bersama membuat pertanyaan warganet terkait hubungan rumah tangga keduanya. Beberapa warganet membuat spekulasi kalau keduanya sudah pisah alias cerai.
Apalagi, Teuku Ryan sudah tidak terlihat mengenakan cincin pernikahannya itu. Hal ini yang membuat kabar perceraian tersebut semakin menguat. Meski demikian, rupanya dari pihak Pengadilan Agama Jakarta Selatan mengonfirmasi kalau belum ada laporan perceraian dari Ria Ricis maupun Teuku Ryan.
"(data cerai) Tidak ada," kata Taslimah, Humas Pengadilan Agama Jakarta Selatan saat dihubungi awak media, Selasa (28/11/2023).
Dengan demikian, sejauh ini belum ada konfirmasi kalau Ria Ricis dan Teuku Ryan bercerai. Di samping itu, banyak penggemar juga yang mendoakan agar rumah tangga Teuku Ryan dan Ria Ricis bisa kembali bersama.
Bahkan, beberapa warganet meminta agar Ria Ricis dan Teuku Ryan bisa mempertimbangkan segala sesuatunya dengan matang agar hubungannya tidak berakhir dengan perceraian.
Lalu bagaimana cara untuk bisa mempertahankan rumah tangga jika alami masalah? Melansir laman Very Well Mind, berikut terdapat beberapa cara untuk memperkuat hubungan pernikahan sehingga terhindar dari perceraian.
1. Saling berkomitmen
Komitmen menjadi hal penting dalam menjaga hubungan. Untuk menghindari perceraian, pasangan harus bisa saling menjaga komitmen agar terus bersama dan hadapi masalah yang ada.
2. Saling menghormati
Baca Juga: Shindy Samuel Ternyata Prank Netizen Soal Cerai dari Rendy Samuel
Pasangan juga penting untuk bisa saling menghormati. Ini akan membantu membuat pasangan saling mengerti satu sama lain. Dengan menghormati ini juga akan membuat kepercayaan dalam hubungan menjadi lebih baik.
3. Komunikasi
Masalah yang dihadapi bisa saja terjadi karena kurangnya komunikasi. Untuk itu, agar mencegah terjadinya perceraian, pasangan harus bisa untuk terbuka dan menjaga komunikasi satu sama lain. Usahakan untuk tidak memiliki rahasia kepada pasangan.
4. Saling terbuka hubungan finansial
Masalah lain dalam hubungan bisa karena finansial. Untuk itu, penting bagi pasangan agar terbuka secara finansial. Ini akan membantu hindari adanya kesalahpahaman finansial di antara pasangan.
5. Beri ruang satu sama lain
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!