Suara.com - Sosok Catheez sudah asing lagi di dunia entertainment. Memiliki paras imut dan menggemaskan, tak sedikit warganet yang penasaran berapa usia Catheez. Nah bagi yang ingin tahu Catheez umur berapa, berikut ini ulasannya.
Sebelum membahas profil, usia dan karier Chatheez, baru-baru ini Catheez jadi perbincangan warganet usai dipeluk oleh Jarwo Kwat dalam salah satu acara. Warganet menilai bahwa pelukan Jarwo Kwat ini tampak kurang etis.
Jarwo Kwat langsung mendapat berbagai komentar negatif dari warganet. Jarwo Kwat langsung menghubungi manajer Catheez dan pihak rumah produksi yang bertanggung jawab atas acara yang sudah berlangsung beberapa bulan lalu.
Dia memastikan bahwa apa yang pelukan yang dilakukan pada Catheez saat syuting tersebut dia tidak ada maksud apapun. Jarwo mengaku bahwa pada saat syuting, dia dan Catheez hanya sedang berperan sebagai seorang ayah dan anak.
Berdasarkan keterangan Jarwo Kwat, Catheez sendiri juga tidak masalah dengan adegan syuting tersebut. Catheez sendiri yang menekankan, saat itu mereka hanya sedang berakting sebagai seorang ayah dan anak.
"’Catheez juga bingung, padahal itu ceritanya ya Pak Jarwo jadi bapak, saya jadi anaknya, ceritanya kayak begitu, skenarionya begitu, udah lama nggak ketemu. Nah ya udah, bapak kangen, gitu kan? Ya meluk anaknya,' si Catheez juga biasa-biasa aja," ucap Jarwo menirukan ucapan manajer Catheez yang dilansir via suara.com.
Seiring viralnya adegan Catheez yang dipeluk oleh Jawro Kwat dalam salah satu acara, profil dan usia Catheez pun lantas turut menjadi sorotan warganet. Kira-kira Catheez usia berapa? Untuk lebih jelasnya, berikut ini ulasannya.
Profil Catheez dan Usianya
Catheez atau yang memiliki nama asli Catherine Alicia ini merupakan gadis asal Surabaya yang lahir pada tahun 2002. Itu artinya, Catheez saat ini berusia 21 tahun. Gadis keturunan Tiongkok-Indonesia merupakan anak kedua dari tiga saudara.
Baca Juga: Jarwo Kwat Klarifikasi Pelecehan, Mpok Alpa Dapat Kiriman Teror Misterius
Meskipun memiliki paras oriental, Catheez tidak malu berbicara dengan logat medok khas Jawa Timur. Hal inilah yang membuat ia terkenal lantaran tetap menjaga identitas dan karakter dimana dirinya berasal.
Catheez terbilang aktif membagikan kontent di akun TikToknya @/chateez. Saat ini, akun Tiktoknya tercatat sudah lebih dari 2,3 juta pengikut. Adapun konten yang dibagikan Catheez sebagian besar konten dance challenge.
Selain itu, Catheez juga mempunyai channel YouTube bernama Catheez dengan subscriber lebih dari 650 ribu. Ia juga aktif sebagai streamer. Mulanya Ia melakukan streamer di NIMO TV, lalu beralih ke OME TV.
Kekinian, Catheez kerap menjadi bintang tamu dalam beberapa talkshow dan aktris di acara sitkom. Demikian ulasan mengenai Catheez umur berapa lengkap dengan profil dan kariernya. Semoga informasi ini bermanfaat!
Kontributor : Ulil Azmi
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
2.000 Pelari, 2.000 Bibit! Mandatalam Earth Run 2025 Gaungkan Aksi Nyata Cinta Lingkungan
-
Mana yang Lebih Cepat Hilangkan Flek Hitam: Vitamin C atau Niacinamide? Ini 5 Rekomendasi Produknya
-
5 Warna Lipstik yang Bikin Wajah Terlihat Cerah di Kulit Sawo Matang
-
5 Rekomendasi Serum Penghilang Flek Hitam yang Tidak Perih untuk Usia 40, Mulai Rp50 Ribuan
-
Gimana Urutan Pakai untuk buat Atasi Flek Hitam? Ini 9 Rekomendasi Produk yang Tepat
-
Ini Tema Resmi dan Makna Logo Hari Pahlawan 2025, Penuh Semangat Nasionalisme!
-
5 Rekomendasi Sunscreen Rp50 Ribuan Tanpa Whitecast untuk Kulit Sawo Matang
-
5 Shio Diramal Paling Beruntung Secara Finansial Hari Ini 5 November, Apakah Kamu Termasuk?
-
5 Rekomendasi Mesin Cuci dan Pengering yang Hemat Listrik, Tak Perlu Repot Jemur
-
Rayakan Prestasi, Perguruan Tinggi Ini Apresiasi Mahasiswa Berprestasi dan Berdampak