Suara.com - Sederet pesohor Tanah Air meraup penghasilan dari endorsement atau endorse. Tak terkecuali dengan Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting.
Kedua artis Indonesia ini memiliki puluhan juta pengikut di media sosial. Seiring dengan banjirnya followers, Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting digandeng brand untuk mengiklankan produk mereka.
Raffi Ahmad dan Nagita Slaviba yang dijuluki sebagai Sultan Andara disebut-sebut sebagai pasangan artis dengan tarif endorse termahal.
Tak kalah, Ayu Ting Ting yang kini tak hanya dikenal sebagai pedangdut namun juga presenter dan komedian juga memiliki tarif endorse fantastis.
Berikut perbandingan tarif endorse Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting.
Raffi Ahmad
Raffi Ahmad buka-bukaan bila tarif endorse tergantung dengan jenis konten baik dalam bentuk foto maupun video. Raffi Ahmad tak hanya menerima endorse pribadi, melainkan membuka endorsement keluarga.
Tak jarang lewat akun Instagram @/raffinagita1717 yang kini memiliki 74,5 followers, mereka kerap mempromosikan produk endorse.
Dalam kanal YouTube Boy William, Raffi Ahmad mengaku bisa meraup ratusan juta untuk sekali postingan Instagram tergantung jenis konten yang dibuat.
Baca Juga: Tarif Endorse 7 Artis Termahal di Indonesia: Nomor 1 Enggak Nyangka, Raffi Ahmad Bak Butiran Debu
"Berapa sekali endorse Raffi Ahmad di Instagram, satu posting?" tanya Boy William.
"Tergantung kontennya juga sih ada foto ada video dan lain-lain. Ya pokoknya ratusanlah (juta)," timpal Raffi Ahmad.
Ayu Ting Ting
Ayu Ting Ting menjadikan endorse sebagai salah satu sumber cuan. Pada April 2021 lalu, tarif endorsement pelantun Sambalado terungkap menembus belasan juta rupiah untuk harga promosi.
"Promo Ramadhan, paid Endorse Feed IG Ayu Ting Ting. Harga mulai dari hanya.. Foto Rp 11 juta, video Rp 15,5 juta," bunyi keterangan dalam postingan adik Assyifa Nuraini.
Assyifa mengakui harga endorse kakaknya terbilang mahal. Tak menutup kemungkinan, harga tersebut naik seiring dengan berjalannya waktu. Apalagi kini Ayu Ting Ting memiliki 56,3 juta followers dalam akun Instagram pribadinya @/ayutinting92.
Berita Terkait
-
Nggak Cuma iPhone 15 Pro Max, Ayu Ting Ting Juga Pernah Belikan Bilqis Ponsel High End Ini
-
Pamer Salat Bareng Gibran Rakabuming Raka, Raffi Ahmad Dituding Riya
-
Ruben Onsu Kesal dan Sedih Ivan Gunawan Pamit dari Brownis: Rasanya Malas Jalani Hari Ini
-
Usianya Baru 10 Tahun, Bilqis Syok Dapat iPhone 15 Seharga Rp24 Juta dari Ayu Ting Ting
-
Adu Kekayaan Boy William vs Ivan Gunawan, Sama-sama Dekat dengan Ayu Ting Ting
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali