Suara.com - Ayu Ting Ting baru saja mengadakan pesta ulang tahun untuk putri semata wayangnya, Bilqis Khumairah Razak. Bilqis genap berusia 10 tahun pada 28 Desember 2023 kemarin.
Ulang tahun Bilqis pun digelar secara meriah di suatu mal dengan mengusung tema Five Nights at Freddy's.
Kompak dengan Bilqis dan keluarga, Ayu Ting Ting tampil mengenakan kaos hitam bergambar wajah putrinya dipadu rok mini warna senada.
Melengkapi penampilannya, Ayu Ting Ting terlihat mengenakan sebuah tas hitam dengan strap rantai bernuansa emas.
Diungkap oleh akun Instagram @fashion__selebriti, Senin (8/1/2024), tas tersebut merupakan keluaran merek Chanel.
Seri Black Caviar Antique Gold Hardware itu pun dibanderol dengan harga cukup fantastis, yakni Rp112 jutaan.
Nampaknya merek Chanel menjadi salah satu brand yang disukai Ayu Ting Ting. Sebelumnya, wanita berusia 31 tahun itu memamerkan tas Chanel warna putih dengan model backpack.
Tas tersebut ia pakai saat mengunggah potret mirror selfie di Instagram story-nya. Berpose bersama Bilqis, ia memakai busana bernuansa hitam putih ala Korea Selatan.
Menariknya, tas Chanel tersebut sama dengan milik Jennie BLACKPINK. Untuk harganya, tas seri Large Backpack 22 Shiny Calf Leather & Silver Colored Metal itu dibanderol Rp99,2 juta.
Baca Juga: Biodata Eks Kapolri Ayah Enji Baskoro, Diduga Ogah Restui Pernikahan Ayu Ting Ting
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
Terkini
-
Waspada Virus Nipah: Penyebab, Gejala, dan Cara Pencegahan yang Penting Diketahui
-
Deretan Merek Skincare Malaysia, Nomor 1 Paling Digemari di Indonesia
-
5 Rekomendasi Bedak untuk Menyamarkan Hiperpigmentasi Usia 45 Tahun ke Atas
-
6 Rekomendasi Moisturizer Jepang Paling Efektif untuk Kulit Lembap dan Kenyal
-
Bounce Street Asia Bintaro Resmi Dibuka: Destinasi Wajib Keluarga Muda untuk Gaya Hidup Aktif
-
6 Shio Mendapatkan Keberuntungan Finansial 27 Januari 2026, Kamu Termasuk?
-
Momen Langka: Tiga Pemimpin Sakya Dunia Pimpin Doa Bersama untuk Perdamaian Indonesia
-
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Tips Berpakaian Cerdas untuk Keseharian dan Traveling
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan