Suara.com - Boyband NCT 127 baru saja meramaikan konser idol K-Pop di Tanah Air. Dalam konser tersebut, NCT 127 berhasil memukau penonton dengan membawakan lagu berjudul Fact Check, Kick it serta beberapa lagu hits lainnya.
Para penggemarnya yang disebut sebagai NCT-Zen, terlihat antusias dengan performance para bias-nya. Tak sekedar penampilan di atas panggung, ternyata para NCT 127 memiliki gaya berbusana yang unik dan stylish.
Ingin tiru gaya fashion NCT 127? Simak fashion tips yang dirangkum oleh Suara.com dari rilis iStyle berikut ini!
1. Gaya Streetwear
Dikenal sebagai grup yang selalu tampil dengan gaya yang trendi dan kontemporer, member NCT 127 memberikan inspirasi bergaya menggunakan hoodie dan sweater oversized.
Coba pilih bawahan seperti celana jogger yang populer dalam gaya streetwear. Sebelum atau pun saat manggung, NCT 127 terlihat lebih lengkap dan mengikuti tren yang sedang berlangsung.
2. Korean Style
Kamu bisa menggunakan warna lebut seperti pastel, krem, dan soft tones yang seringkali menjadi pilihan mereka saat konser. Mereka biasanya menciptakan tampilan yang lembut dan feminin dengan kombinasi warna yang berpadu harmonis menciptakan kesan menyegarkan dan mengundang keceriaan.
3. Gaya Sporty
Baca Juga: 5 OOTD Jas Kasual ala El Rumi, Formal Oke Santai Lebih Keren: Pantas Digilai Kaum Hawa
Member NCT 127 kerap tampil dengan gaya sporty meski bukan untuk kegiatan olahraga. Gaya sporty ala NCT juga seringkali diusung dengan warna monokrom yang timeless. Warna-warna netral ini menciptakan tampilan yang tidak hanya sporty, tetapi juga versatile untuk berbagai kesempatan.
Nah, itulah beberapa inspirasi outfit yang bisa kamu gunakan untuk kegiatan sehari-hari ataupun untuk mengikuti konser-konser NCT mendatang.
Agar tidak ketinggalan aksesoris dan pernak-pernik NCT 127, kamu dapat membeli official merchandise dari NCT maupun idol group lainnya di WithMuu, K-Pop goods store asal Korea Selatan!
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Cara Menghapus 'Open to Work', Fitur LinkedIn yang Dipakai Prilly Latuconsina
-
9 Promo Paket Viva Cosmetics dari Skincare hingga Bedak, Mulai Rp30 Ribuan
-
7 Rekomendasi Sunscreen untuk Pengendara Motor Sesuai Jenis Kulit
-
Bacaan Doa 'Allahumma Bariklana Fi Rajaba' Lengkap dengan Artinya
-
Kekayaan Kapolri Listyo Sigit Prabowo yang Pilih Jadi Petani Ketimbang Menteri Kepolisian
-
4 Pilihan Lipstik Lokal Anti-Geser untuk Pemakaian Sehari-hari
-
Alur Balik Nama Sertifikat Tanah Warisan: Panduan agar Tidak Salah Langkah
-
Sertifikat Tanah Elektronik Apakah Wajib Dibuat Mulai 2026?
-
7 Gamis Terbaru 2026 Simple Elegan, Rompi Lepas Akan Jadi Tren!
-
POLLING: Mudik 2026 Kamu Naik Apa?