Suara.com - Isra Miraj merupakan salah satu peristiwa penting dalam sejarah Islam yang dialami oleh Rasulullah SAW. Tahun ini, kira-kira Isra Miraj 2024 berapa Hijriah? Nah untuk mengetahuinya, simak ulasannya berikut ini.
Diketahui bahwa Isra Miraj ini merupakan perjalanan Rasulullah SAW dalam semalam dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsa dan dari bumi ke langit ke-7 (Sidratul Muntaha). Peristiwa ini terjadi pada tanggal 27 Rajab.
Jika dihitung berdasarkan penanggalan kalender Islam, kira-kira Isra Miraj 2024 berapa Hijriah? Untuk Selengkapnya, simak berikut ini penjelasannya lengkap dengan amalan-amalannya yang bisa dilakukan umat Muslim
Waktu Pelaksanaan Isra Miraj 2024
Berdasarkan SKB 3 Menteri, Isra Miraj Nabi Muhammad SAW ini diperingati pada 27 Rajab 1445 Hijriah. Menurut perhitungan kalender Masehi, Isra Miraj 2024 jatuh pada hari Kamis, 8 Februari 2024. Dalam SKB 3 Menteri, Isra Miraj tercatat sebagai hari libur nasional.
Namun berdasarkan catatan SKB 3 Menteri tersebut, tidak ada hari libur cuti bersama peringatan peringatan Isra Miraj. Dengan demikian, pada peringatan Isra Miraj 2024 hanya terdapat hari libur satu yaitu pada hari Kamis.
Amalan-amalan untuk Memperingati Isra Miraj
Pada peringatan Isra Miraj, umat Muslim dianjurkan untuk melakukan berbagai amalan baik. Adapun amalan-amalan tersebut yakni sebagai berikut:
1. Perbanyak istighfar
Baca Juga: Doa Malam Isra Miraj 2024 Supaya Permintaan Baik Dikabulkan Allah SWT
Salah satu amalan pada hari Isra Miraj yaitu mengamalkan bacaan sayyidul istighfar di waktu pagi dan sore hari. Adapun bacaannya sebagai berikut:
اللَّهُمَّ أَنْتَ رَبِّي لَا إِلَهَ إِلَّا أَنْتَ خَلَقْتَنِي وَأَنَا عَبْدُكَ وَأَنَا عَلَى عَهْدِكَ وَوَعْدِكَ مَا اسْتَطَعْتُ أَبُوءُ لَكَ بِالنِّعْمَةِ وَأَبُوءُ لَكَ بِذَنْبِي فَاغْفِرْ لِي إِنَّهُ لَا يَغْفِرُ الذُّنُوبَ إِلَّا أَنْتَ قَالَ إِنْ قَالَهَا بَعْدَمَا يُصْبِحُ مُوقِنًا بِهَا ثُمَّ مَاتَ كَانَ مِنْ أَهْلِ الْجَنَّةِ وَإِنْ قَالَهَا بَعْدَمَا يُمْسِي مُوقِنًا بِهَا ثُمَّ مَاتَ كَانَ مِنْ أَهْلِ الْجَنَّةِ
Artinya: "Ya Allah, Engkaulah Tuhanku. Tidak ada Tuhan selain Engkau. Engkau sudah menciptakanku, dann aku adalah hamba-Mu. Aku akan berusaha selalu taat kepada-Mu, sekuat tenagaku Yaa Allah. Aku berlindung kepada-Mu, dari keburukan yang kuperbuat. Kuakui segala nikmat yang Engkau berikan padaku, dan kuakui pula keburukan-keburukan dan dosa-dosaku. Maka ampunilah aku ya Allah. Sesungguhnya tidak ada yang bisa mengampuni dosa kecuali Engkau."
2. Puasa Sunnah
Pada peringatan Isra Miraj, umat Muslim juga dianjurkan untuk mengamalkan puasa sunnah yang bunyi bacaan niat seperti berikut ini.
نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ فِى شَهْرِ رَجَبِ سُنَّةً ِللهِ تَعَالَى
Berita Terkait
-
Seperti Apa Penulisan Isra Miraj yang Benar? Jangan Sampai Keliru Menulisnya!
-
Isra Miraj Tanggal Merah atau Tidak? Siap-siap Libur Panjang
-
Apakah Ada Libur Cuti Bersama Isra Miraj 2024? Cek Jadwalnya di Sini
-
Doa Malam Isra Miraj 2024 Supaya Permintaan Baik Dikabulkan Allah SWT
-
Kata-kata Isra Miraj 2024 dalam Berbagai Bahasa Mulai Arab, Indonesia hingga Jawa
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Alternatif Veja, Murah Mulai Rp100 Ribuan
-
4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
-
5 Rekomendasi Tinted Moisturizer untuk Samarkan Kerutan Lansia, Mulai Rp50 Ribuan
-
Bibir Tebal Cocok Pakai Lipstik Apa? Cek 5 Pilihan yang Layak Dicoba, Mulai Rp23 Ribuan
-
5 Rekomendasi Skincare untuk Menghilangkan Milia di Usia 30 Tahun
-
5 Rekomendasi Warna Lipstik MAC yang Paling Populer dan Ikonik
-
5 Cushion Terbaik untuk Kulit Sensitif Usia 45 Tahun ke Atas
-
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
-
Bayar Fidyah Puasa 1 Hari Berapa Rupiah dan Kg Beras? Begini Ketentuan yang Benar
-
5 Rekomendasi Moisturizer Jepang, Formula Negeri Sakura Hempas Flek Hitam