Suara.com - Fitnah bisa jadi sesuatu yang membuat orang lain kesal karena dituduh tentang sesuatu yang bukan tentang dirinya. Beberapa orang mungkin akan membiarkan fitnah itu berlalu begitu saja karena tak ingin buang-buang waktu dan energi. Tapi, ada pula orang yang tidak terima difitnah hingga bertindak sesuatu terhadap orang yang menyenarkan kabar bohong tersebut.
Orang-orang yang tidak terima difitnah itu bahkan bisa jadi bertindak balas dendam dengan balik menyebarkan fitnah juga. Astrologi mencatat ada beberapa zodiak yang yang karakternya pendemdam sepertu itu. Dikutip dari Times of India, berikut tanda-tanda zodiak yang tidak bisa menahan fitnah.
1. Gemini
Gemini dikenal sebagai raja dan ratu gosip. Mereka suka bergosip dan berbicara tentang orang lain dan merasa menarik untuk menghancurkan kehidupan orang lain dengan menyebarkan desas-desus palsu. Gemini tidak peduli dengan apa yang dipikirkan orang lain. Mereka akan terus melakukannya, untuk hiburan sendiri. Apabila fitnah itu terjadi balik kepadanya, Gemini bisa melakukan hal serupa lebih besar.
2. Cancer
Cancer sebenarnya orang yang paling sensitif dan dicintai, tetapi itu hanya penampilan manisnya saja. Mereka dapat memanipulasi orang sesuai keinginannya. Mereka tidak mengerti apa yang harus dilakukan ketika menghadapi situasi yang sulit. Karena itu, mereka bisa saja menggunakan fitnah untuk menyelesaikan persoalannya.
3. Leo
Meski mereka dikenal sebagai orang yang paling baik, Leo bisa sangat menipu jika sudah memiliki dendam pribadi. Mereka dapat menimbulkan banyak drama ketika tidak mendapatkan perhatian yang diinginkan. Jadi, mereka akan mencoba untuk menjatuhkan orang lain hanya agar rencananya berhasil.
4. Virgo
Virgo mampu mengkritik seseorang hingga kehilangan kepercayaan dirinya. Kritik tersebut tentu berdasar dari standar kesempurnaan Virgo sendiri. Mereka sering memilih dan membuat orang lain merasa tidak berharga. Di atas semua itu, mereka juga menyebarkan kebohongan dan berbicara di belakang orang lain. Mereka ingin merasa superior di antara semuanya.
5. Scorpio
Scorpio tidak bisa menolerir orang yang meremehkan atau menjatuhkannya. Jadi, Scorpio akan mencari cara untuk balas dendam. Mulai dari menyebarkan desas-desus buruk dan menggunakan fitnah. Mereka juga cenderung menyimpan rahasia terburuk dan tergelap. Scorpio pada dasarnya memang punya sikap pendendam yang telah mendarah daging.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
5 Body Lotion SPF Tinggi untuk Pria: Tidak Lengket, Cocok Buat Aktivitas Outdoor
-
5 Bedak Padat untuk Kulit Berminyak Usia 40 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
7 Rekomendasi Sepatu Running Anak Lokal: Murah Kualitas Juara, Harga Mulai Rp100 Ribuan
-
5 Bedak Padat Wardah untuk Usia 30 Tahun ke Atas, Kulit Flawless Bebas Cakey
-
5 Cushion untuk Usia 50 Tahun yang Ramah Garis Penuaan
-
Anak Muda Indonesia Ini Tawarkan Model Bisnis Berbasis Kepercayaan dan Data
-
5 Shio Paling Beruntung dan Berlimpah Rezeki Besok 18 November 2025, Termasuk Kamu?
-
10 Bedak Padat untuk Tutupi Garis Penuaan Usia 50 Tahun ke Atas
-
Daftar Universitas dengan Jurusan IT Terbaik di Indonesia, PTN dan PTS
-
Dorongan Implementasi Bangunan Hijau untuk Infrastruktur Berkelanjutan di Indonesia