Suara.com - Karier sosok Youtuber Indah G tampaknya tak hentinya memantik amarah publik.
Adapun baru-baru ini, daftar kontroversi perempuan bernama Indah Gunawan ini semakin bertambah usai dirinya mengundang Cinta Laura dalam siniar yang ia bawakan melalui kanal YouTube pribadinya.
Indah G dan Cinta Laura di kesempatan tersebut banyak melontarkan pendapat mereka yang kontroversial terkait isu-isu di masyarakat Indonesia.
Bahkan, Indah G tak takut menyinggung isu sensitif agama dengan menentang metode belajar hafalan Al Quran di sekolah-sekolah di Tanah Air.
Perempuan yang bernama lengkap Indah Gunawan ini juga menyinggung soal miskinnya kosakata di dalam bahasa Indonesia bersama Cinta Laura.
Berikut daftar panjang kontroversi Indah G.
Cibir penggalangan donasi ke Palestina, kaitkan dengan isu Papua
Kontroversi Indah G ternyata tak terbatas di momen siniarnya dengan Cinta Laura.
Jauh sebelum itu, Indah G sempat menyinggung soal penggalangan donasi ke Palestina.
Baca Juga: Biodata dan Agama Indah G yang Kritik Hafalan Al Quran saat Diskusi Bareng Cinta Laura
Sang kreator konten tersebut terlebih dahulu menyatakan dia tak menentang dukungan ke Palestina dalam bentuk apapun.
“Aku enggak bermasalah dengan uang rakyat digunakan untuk memberi bantuan ke negara-negara lain yang sedang menghadapi krisis kemanusiaan dan membutuhkan bantuan," ujar Indah via akun TikTok pribadinya.
Tetapi, ia menyayangkan bahwa masyarakat tutup mata akan kondisi saudara sebangsa di Papua.
"Masalahnya adalah bagaimana uang rakyat digunakan untuk memberi bantuan kepada warga lain di negara lain, sedangkan uang rakyat tidak digunakan untuk membantu rakyat kami sendiri,” kata Indah.
Komentar tentang isu Palestina berujung klarifikasi
Berita Terkait
-
Biodata dan Agama Indah G yang Kritik Hafalan Al Quran saat Diskusi Bareng Cinta Laura
-
Deretan Kontroversi Konten Kreator Indah G, Sebut Indonesia Miskin Kosakata Hingga Cibir Galang Donasi Palestina
-
Pendidikan Indah G, YouTuber yang Disorot Usai Sebut Bahasa Indonesia Miskin Kosakata
-
Ikut Disenggol, Anies Baswedan Nimbrung Polemik Indah G tentang Bahasa Indonesia
-
Ngobrol dengan Cinta Laura, Indah G Sebut Bahasa Indonesia Miskin Kosakata dan Budaya Malas
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan