Seperti sepatu kets populer lainnya, Samba muncul dengan berbagai kolaborasi selama bertahun-tahun bersama sejumlah selebriti populer. Pada tahun 2020 lalu, Adidas menggandeng merek pakaian laki-laki Wales Bonner hingga membuat lonjakan permintaan akan sepatu ini.
Tak hanya itu, Adidas juga pernah berkolaborasi dengan penyanyi populer Pharrel Williams pada November 2022. Kolaborasi ini meluncurkan warna-warna yang begitu mencolok, mulai dari ungu, pink, sampai merah mencolok, sesuai dengan warna dari Pharrel. Terbaru, menggandeng pesepak bola dunia, Lionel Messi, tepatnya di bulan Februari 2024 lalu.
4. Dipakai banyak artis papan atas
Samba banyak digunakan oleh para artis populer dunia. Mulai dari Pharrell Williams, A$AP Rocky, Bella Hadid, hingga Kaia Gerber. Tak hanya itu saja Rihanna dan Harry Styles, Kendall Jenner, sertaHailey Bieber juga mengenakan sepatu ini. Hal ini lantas membuat trend sepatu Samba menyebar hingga ke penjuru dunia.
5. Salah satu sneakers ikonis terpopuler
Seperti dilansir dari Complex, Adidas Samba menjadi salah satu sneakers ikonis yang sangat populer sepanjang masa. Sepatu yang awalnya diperkenalkan hanya sebagai sepatu sepak bola pada tahun 1950 tersebut memiliki ciri khas garis-garis ramping pada bagian spl luar yang berbahan dasar dari karet. Sepatu satu ini sudah berkali-kali ditiru di berbagai dunia, termasuk di Indonesia.
6. Berkembang dan banyak ragam jenisnya
Dengan desainnya yang simple dan juga clean serta nuansa retro yang kini semakin populer dari sebelumnya, tetap membuat sneakers ini sebagai salah satu ikon yang wajib dimiliki oleh siapapun. Banyak penggemar juga tertarik dengan referensi visual tentang sepak bola.
Selain itu, Samba juga sangat nyaman ketika dipakai. Seiring berjalannya waktu, banyak versi sama yang terinspirasi dari Samba telah berevolusi, seperti halnya adidas Tobacco, City Series, maupun Gazelle.
Baca Juga: Sepatu Yusril Ihza Mahendra Dipuji Hotman Paris: Umur di Atas 50 Tahun Tapi Selera ABG
7. Harga Adidas Samba
Meskipun menjadi salah satu ikon sepatu terpopuler di dunia, namun harga Adidas Samba ini termasuk masih terjangkau mulai dari 2 jutaan. Melansir dari website resmi Adidas berikut adalah daftar harga berbagai jenis Samba:
• Samba Decon: Rp. 2.400.000
• Samba OG: Rp. 2.200.000
• Humanrace Samba: Rp. 3.500.000
Nah, itu tadi fakta-fakta Adidas Samba yang belakangan ini jadi pembahasan menarik setelah dipakai oleh PM Inggris Rishi Sunak.
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari
Berita Terkait
-
Sepatu Yusril Ihza Mahendra Dipuji Hotman Paris: Umur di Atas 50 Tahun Tapi Selera ABG
-
5 Potret Kahiyang Ayu Bikin Pangling: Kenakan Songket Bungo Cino Palembang, Tapi Tetap Pakai Sepatu Spanyol Belasan Juta
-
Bak Beli Camilan, Nagita Slavina Punya 3 Sepatu Mewah dengan Model Sama tapi Warna Berbeda
-
Rafi dan Fuji Pakai Sepatu Couple Saat Liburan ke Thailand, Harga Sepasangnya Nggak Kira-kira!
-
Diperiksa Kasus Korupsi Suami, Sandra Dewi Ketahuan Pakai Sepatu Mahal Favorit Bangsawan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan