Suara.com - Status baby Lily di keluarga Raffi Ahmad dan Nagita Slavina akhirnya terutangkap. Bayi itu disebut belum diadopsi secara resmi oleh keluarga Sultan Andara tersebut. Hal itu diungkapkan oleh Merry, asisten pribadi Raffi Ahmad.
"Aku juga sempat tanya mau diadopsi atau nggak. Katanya kalau mau adopsi harus minta persetujuan semuanya, anak-anak saya harus tahu," kata Merry dilansir dari Youtube Trans TV Official, Kamis (25/4/2024).
Merry belum tahu pasti apakah Nagita Slavina akan mengadopsi bayi perempuan tersebut atau tidak. Pasalnya mereka masih perlu persetujuan keluarga besar, termasuk dari kedua anaknya Rafathar dan Rayyanza.
"Belum tahu 100 persen akan adopsi atau tidak, karena mbak Gigi butuh persetujuan keluarga besar semuanya dan anak-anaknya," kata Merry.
Merry menyebut, Nagita Slavina tak ingin Rafathar dan Rayyanza nantinya metasa cemburu bila kedua orangtuanya mengangkat Lily sebagai anak. Meski begitu, kedua anak tersebut nampaknya sudah dekat dengan baby Lily. Terlihat dari potret Rafathar dan Rayyanza bersama baby Lily yang dibagikan orang tua mereka ke Instagram. Berikut rangkuman potretnya!
1. Rayyanza Masih Cemburu dengan Lily
Rayyanza nampaknya masih coba memproses adanya anggota baru dalam keluarganya. Balita dua tahun itu masih kerao cemburu bila Raffi Ahmad dekat dengan Lily yang masih bayi. Saat Raffi Ahmad sedang memandangi wajah Lily yang sedang tidur, Rayyanza malah menarik tangan ayahnya agar menjauh dari bayi tersebut.
2. Rafathar Selfie Bareng Lily
Sementara Rafathar telah lebih mengerti tentang kehaditan Lily. Anak 8 tahun itu bahkan tersenyum lebar ketika selfie di samping Lily yang masih terpejam. Pada caption unggahan juga seolah mengisyaratkan kalau Rafathar telah sangat menyayangi adik barunya itu.
3. Potret Berlima
Seperti memberi isyarat kalau Lily memang jadi anggota baru mereka, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina telah membuat potret bersama bayi tersebut lengkap dengan Rafathat dan Rayyanza. Alhasil, potret itu nampak seperti foto keluarga baru mereka yang kini jadi berlima.
4. Rayyanza Temani Lily Tidur
Meski Rayyanza terkesan masih cemburu akibat kehadiran Lily, namun dia juga ikut gemas dengan bayi tersebut. Saat Lily baru bangun, Rayyanza asik melihat wajah bayi tersebut yang masih belum bicara. Sambil tersenyum, Rayyanza juga membiarkan tangan Lily menyentuh wajahnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
5 Cushion Anti Keringat untuk Pekerja Kantoran, Makeup Tetap Fresh dan Tak Luntur
-
Rekam Jejak Roby Tremonti, Aktor yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Daftar Wilayah DIY yang Berpotensi Diguyur Hujan Petir hingga Pukul 15.00 WIB Hari Ini
-
5 Hair Tonic untuk Menumbuhkan Rambut, Ampuh Atasi Kerontokan dan Kebotakan
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Kenapa Korban Grooming Seperti Aurelie Moeremans Cenderung Diam? Waspadai Ciri-cirinya!
-
5 Moisturizer Terbaik Harga Pelajar untuk Mencerahkan Wajah, Mulai Rp20 Ribuan
-
Alasan Aurelie Moeremans Terbitkan Buku Broken Strings secara Gratis
-
5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?