Suara.com - Nama pedangdut Nayunda Nabila Nizrinah atau yang akrab dikenal dengan nama panggung Nayunda terseret dalam kasus dugaan korupsi mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL).
Nayunda disebut dibayar SYL menggunakan anggaran Kementerian Pertanian (Kementan) untuk dana hiburan untuk mendatangkan biduan ke acara. Anggaran untuk Nayunda disebut mencapai Rp50-100 juta.
Keterlibatan Nayunda itu diungkap mantan Koordinator Substansi Rumah Tangga Kementan Arief Sopian saat ditanyai jaksa.
Tersert dalam kasus SYL, siapa Nayunda?
Profil dan Agama
Nayunda sendiri mrupakan penyanyi asal Makassar, Sulawesi Selatan. Nayunda memiliki bernama asli Nayunda Nabila Nizrinah yang ahir pada 8 Juni 1991.
Nayunda sendiri merupakan penganut agama Islam.
Nayunda mulai aktif berkecimpung di dunia tarik suara sejak tahun 2012. Mulanya Nayunda mencoba mengikuti audisi ajang pencarian bakat Indonesian Idol namun tak berhasil lolos.
Nayunda juga sempat mencoba peruntungan dengan merilis single pertama yang berjudul Lelah Mengalah pada 2017. Ia mulai dikenal usia mengeluarkan lagu tersebut.
Baca Juga: Uang Korupsi Buat Skincare Hingga Cicilan Mobil Anak, Pukat UGM: SYL Sudah Tak Punya Kehormatan!
Satu tahun kemudian ia kembali mengeluarkan single berjudul Baru Aku Tahu Cinta Itu Apa. Namun pada 209 ia tersndung kontroversi dengan duo penyanyi Malaysia yang bernama The Mirza.
The Mirza mengaku telah merekam lagu Lelah Mengalah lebih dulu sebelu Nayunda.
Nayunda juga kemudian kembali mengikuti audisi Rising Star Indonesia Dangdut pada 2021. Ia menjadi runner-up dalam Rising Star Indonesia Dangdut.
Berita Terkait
-
Profil dan Pendidikan Indira Chunda Thita, Anak SYL yang Beli Skincare Pakai Uang Negara
-
Fakta Baru: Anak SYL, Indira Chunda Thita Dapat Mobil Innova Hasil Patungan Eselon I Kementan
-
Cuitan SYL Sebelum Pakai Duit Korupsi Buat Sunatan Cucu: Budaya Antikorupsi Harus Dimulai dari Diri Sendiri!
-
Kekayaan Miliaran Indira Chunda Thita, Anak SYL Disebut Beli Skincare Pakai Duit Kementan
-
Uang Korupsi Buat Skincare Hingga Cicilan Mobil Anak, Pukat UGM: SYL Sudah Tak Punya Kehormatan!
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Masakan Lebih Creamy dan Lezat, Rahasianya Ada di Jenis Susu yang Dipilih!
-
Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
-
Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
-
7 Rekomendasi Sepatu Terbaik 2025 untuk Pelari Kaki Lebar dari Brand Lokal hingga Luar
-
Adu Pesona Raisa dan Sabrina Alatas: Diva Pop Vs Chef Muda yang Tengah Jadi Sorotan
-
Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!
-
Profil Gubernur Riau Abdul Wahid yang Ditangkap KPK: Latar Belakang, Pendidikan dan Karier Politik
-
Penampakan Future House yang Diduga Disiapkan Hamish Daud dan Sabrina Alatas
-
5 Sunscreen dengan Kandungan Zinc Oxide untuk Samarkan Flek Hitam dan Bekas Jerawat
-
4th IICF 2025 Sukses Pertemukan 12 Negara, "Semarak Nandak Ondel-Ondel Betawi" Pecahkan Rekor MURI