Suara.com - Pemain Timnas Indonesia, Pratama Arhan membongkar rencananya ketika pensiun nanti.
Kepada Justinus Lhaksana atau Coach Justin, pemain Timnas bernomor punggung 12 itu mengaku pernah mendiskusikannya dengan sang istri, Azizah Salsha.
"Ini pernah sih diskusi sama istri saya," kata Pratama Arhan dalam Pocast The Derby di kanal Youtube Justinus Lhaksana yang dilansir Suara.com, Selasa (18/6/2024).
"Kita ngobrol kalau udah nggak main bola mau jadi apa," kisah Arhan.
Bukan menjadi politisi atau masuk dunia hiburan, Pratama Arhan mengaku sudah punya rencana sendiri yang ia sudah susun bersama keluarganya.
"Paling bisnis sih," ujar lelaki asal Blora, Jawa Tengah itu.
Potongan video yang kemudian viral di TikTok itu pun lantas disambut beragam komentar oleh warganet. Banyak yang menduga bahwa Pratama Arhan sudah disiapkan sebuah perusahaan oleh sang ayah mertua, Andre Rosiade.
"Pernah di wawancara Zize bilang Abi udah siapin bisnis buat Arhan," ungkap seorang netizen.
"Masa depannya sudah tersusun rapi," imbuh warganet lain.
Baca Juga: Posisi di Timnas Kegeser Calvin Verdonk, Pratama Arhan: Saya Harus Belajar Gimana...
"Kalau nggak bisnis masuk politik menuju Blora 1," canda warganet.
Jika melihat latar belakang keluarga mertua Pratama Arhan, prediksi warganet bisa jadi benar. Andre Rosiade, selain dikenal sebagai politisi kenamaan juga memiliki segudang perusahaan.
Anggota KOmisi VI DPR RI itu mendirikan perusahaan bernama PT Hasil Usaha Anak Bangsa saat usianya menginjak 25 tahun. Selanjutnya Andre Rosiade mendirikan PT Kaze Internasional Selaras, PT Cahaya Azizah, CV Putri Pertama. Ia juga menjabat sebagai Komisaris di PT Harda Banteng Indonesia dan CV Ammar Jaya.
Berita Terkait
-
Pratama Arhan Akui Hadirnya Calvin Verdonk Panaskan Persaingan di Timnas
-
Gara-gara Perkataan Pratama Arhan, Netizen Rindukan Sosok Elkan Baggott
-
Pratama Arhan Tak Tahu Lemparan Jauhnya Mematikan, Cuma Hoki?
-
Tanpa Elkan Baggott, Arhan Ungkap Target Lemparan Jauhnya di Timnas Indonesia
-
Posisi di Timnas Kegeser Calvin Verdonk, Pratama Arhan: Saya Harus Belajar Gimana...
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Kamu Termasuk? Ini 6 Shio Paling Makmur dan Hoki pada 23 Januari 2026
-
5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
-
Terpopuler: Batas Waktu Bayar Utang Puasa Ramadan, IPK Minimal Beasiswa LPDP 2026
-
Bansos 2026 Apa Saja Jenisnya? Ini Estimasi Jadwal Pencairan dan Cara Cek Penerima
-
Mudik Gratis Lebaran 2026 Alfamidi Kapan Dibuka? Simak Jadwal, Syarat dan Cara Daftarnya
-
Apa Beda Powder Foundation dan Compact Powder? Ini 4 Produk yang Wajib Kamu Coba
-
Ingin Jadi Tentara Amerika Seperti Syifa WNI yang Viral? Cek Syarat dan Cara Daftarnya
-
7 Sepatu Running Lokal Wanita Kembaran Diadora, Harga Mulai Rp200 Ribuan
-
6 Bahan Skincare yang Wajib Dihindari Pemilik Kulit Keriput, Kulit Awet Muda di Usia 45 Tahun
-
5 Sunscreen SPF 50 untuk Atasi Hiperpigmentasi, Mulai dari Rp40 Ribuan