Suara.com - Kabar bahagia datang dari pasangan Ramzi dan Avi Basalamah. Sebab putri semata wayang mereka, Asila Maisa, baru saja menyelesaikan pendidikan SMA-nya.
Kabar Asila Maisa lulus sekolah disampaikan langsung oleh anak Ramzi melalui unggahan Instagram pribadinya. Ia tampil cantik mengenakan kebaya rancangan Ivan Gunawan di hari kelulusannya.
"Udah kangen semuaa (emoji hati). Kebaya by @ivan_gunawan @pupuuttss @xyhair," bunyi caption Asila Maisa di Instagram, seperti dikutip pada Senin (24/6/2024).
Soal penampilan Asila Maisa ketika wisuda, gadis cantik itu melengkapi gayanya dengan menenteng tas branded warna hitam. Pemilihan warna ini sangat cocok dengan kebaya wisudanya.
Diketahui bahwa tas Asila Maisa berasal dari rumah mode Gucci. Ia diperkirakan memakai Gucci GG Marmont Mini Chain Phone Pouch Bag dengan ukuran kecil yang cocok dipakai untuk wisuda.
Kendati ukurannya kecil, tas Asila Maisa dipatok dengan harga yang cukup mahal, lho. Koleksi Gucci GG Marmont Mini Chain Phone Pouch Bag seperti yang dipakai Asila Maisa dijual dengan harga USD 1.175 atau sekitar Rp19,2 juta di laman eBay.
Sementara itu, Asila Maisa bersekolah di Highscope Indonesia cabang TB Simatupang. Ini diketahui sebagai salah satu sekolah elit yang memiliki beberapa cabang di berbagai daerah.
Biaya sekolah Asila Maisa pun tidak bisa dibilang murah. Murid SMA Highscope Indonesia cabang TB Simatupang dikenakan SPP sebesar Rp8,27 juta per bulan. Jumlah ini mungkin berubah setiap waktunya.
Menurut data di website resmi, orang tua murid SMA Highscope Indonesia juga dikenakan biaya pendaftaran sebesar Rp76 juta. Ada juga biaya tes masuk sebesar Rp2 juta serta deposit Rp5 juta untuk "memesan" kursi.
Baca Juga: Hadiri Acara Wisuda Anak, Penampilan Aktor Laga Choky Andriano Jadi Sorotan: Seperti Menolak Tua
Dengan biaya semahal itu, murid SMA Highscope Indonesia mendapat banyak sekali fasilitas selama sekolah. Di antaranya klinik, ruang gym, laboratorium Teknologi Informasi dan Komunikasi, hingga kolam renang indoor.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H