Suara.com - Sejumlah selebriti ada yang tengah hamil tahun ini dan mulai memamerkan baby bump mereka. Kabar baik itu pun tidak hanya menjadi kabar bahagia bagi para artis tersebut dan pasangan mereka, tapi juga bagi publik. Terlebih terhadap artis yang sudah lama menantikan buah hati setelah beberapa tahun menikah.
Rona kebahagiaan para selebriti itu juga terlihat dari potret mereka saat menunjukan baby bump di media sosial. Dari potret baby bump tersebut bisa juga dicontek gaya OOTD mereka saat foto maternity tersebut. Berikut potret berbagai gaya para selebriti yang tengah hamil pada 2024.
1. Gaya bumil kasual ala Syahrini
Gaya elegan nan centil tetap ditunjjkan Syahrini selama hamil anak pertamanya. Meski telah hamil besar, istri Reino Barack itu tetap tampil kece dengan bergaya kasual mengenakan pegged pants yang meruncing di bagian bawah. Kemudian dipadukan dengan blus dan jaket denim yang membuat tampilannya terlihat santai. Untuk alas kaki, Syahrini menggunakan flatshoes yang tentu nyaman digunakan.
2. Gaya seksi tapi tetap sopan seperti Nikita Willy
Nikita Willy kini tengah hamil anak kedua setelah sebelumnya sempat keguguran pada Januari 2024 lalu. Dikehamilan keduanya kini, Nikita Willy nampak lebih ramping yang terlihat dari foto maternity dirinya di pinggir pantai. Istri Indra Priawan itu menhenakan dress rajut tanpa lengan yang fit body, sehingga makin menonjolkan lekuk tubuhnya. Meski terkesan seksi, potret Nikita Willy dinilai masih tetap sopan lantaran tetap menutupi tubuh bawahnya.
3. Feminin nan centil ala Jessica Iskandar
Bila ingin bergaya centil dan feminin, bisa tiru OOTD Jessica Iskandar yang kini tengah hamil anak ketiga. Istri Vincent Verhaag itu memadukan t-shirt hitam fit body dengan rok mini kotak-kotak saat pergi berduaan dengan sang suami. Gaya feminin Jedar juga makin terlihat dengan dia mengenakan aksesoris jepitan untuk rambutnya yang dibiarkan terurai.
4. OOTD nyaman dengan setelan seperti Via Vallen
Baca Juga: Minimalis! 4 Look OOTD Simpel Jung Hae-in Ini Cocok untuk Bersantai di Luar
Memakai pakaian yang simpel penting bagi ibu hamil agar tetap merasa nyaman dan mudah bergerak. Seperti outfit yang digunakan Via Vallen saat momen Idul Adha, pedangdut itu pilih kenakan setelan tunik dan celana serba putih. Via nampaknya sengaka memilih ukuran baju yang lebih besar dari aslinya agar lebih nyaman digunakan.
5. Bergaya formal ala Erina Gudono, cocok buat bumil pekerja
Gaya busana Erina Gudono ini cocok dicontek oleh bumil yang masih tetap aktif bekerja di kantor. Dengan memadukan atasan dan celana hitam memberikan kesan ilusi ramping. Agar gaya jadi nampak formal, cukup tambahkan blazer dengan warna terang agar penampilan tidak monoton.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Momen Langka: Tiga Pemimpin Sakya Dunia Pimpin Doa Bersama untuk Perdamaian Indonesia
-
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Tips Berpakaian Cerdas untuk Keseharian dan Traveling
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang