Suara.com - Momen Kuliah Kerja Nyata (KKN) mahasiswa dari salah satu universitas di Jawa Tengah mengundang perhatian publik.
Pasalnya para mahasiswa sempat diajak mampir di salah satu rumah warga yang tak lain adalah milik orang tua pesepak bola Pratama Arhan. Hal ini tampak dalam unggahan akun TikTok @leleliaw.
"KKN dimasakin ibunya Arhan," tulisa dalam video.
Diketahui rumah orang tua Pratama Arhan berada di Dusun Karangnongo, Desa Sidomulyo, Kecamatan Banjarero, Blora, Jawa Tengah.
Pada video unggahan @leleliaw, menampakkan kediaman orang tua Pratama Arhan, Sutrisna dan Surati. Para mahasiswa disuguhi berbagai makanan yang diduga disiapkan oleh Surati.
Surati menyipakan berbagai masakan mulai dari tahu goreng, sambal, lalapan, kerupuk, daging, dan lain sebagainya.
Di rumah tersebut tampak seragam-seragam Arhan yang dipanjang di sebuah pigura. Ada pula berbagai penghargaan yang mengiasi dinding rumah mertua Azizah Salsha itu.
Kendati mengaku senang bisa kunjungi rumah Arhan, para mahasiswa mengaku jalan menuju desa tersebut cukup menantang.
"Rate jalannya," tanya warganet.
Baca Juga: Performa 4 Pemain Indonesia yang Abroad di Asia, Pratama Arhan Masih Kesulitan Dapat Menit Bermain
"1/10 aku nek neng kono sambat terus (Aku lakau di situ sambat terus)," balas pemilik video.
Tak hanya itu pemilik video juga mengaku ia tak tinggal di rumah orang tua Arhan, hanya kunjungan selama KKN.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
5 Rekomendasi Running Shoes Lokal Terbaik untuk Semua Kebutuhan Lari
-
Generasi Muda Mendominasi Bisnis Kuliner, Tapi 80 Persen Gagal: Ini Rahasia Bertahan Menurut Ahli
-
Terpopuler: Suami Boiyen Kena Kasus Apa hingga Cushion Wardah untuk Tutup Kerutan
-
Tren Perjalanan Kelompok Kian Diminati, IOITE 2026 Tawarkan Solusi Pengalaman Terkurasi
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik 2026 untuk Kulit Kering dan Kusam Usia 40 Tahun ke Atas
-
5 Serum Anti-Aging Korea Terbaik untuk Usia 45 Tahun, Hempaskan Kerutan
-
5 Sunscreen untuk Cegah Flek Hitam Usia 35 Tahun, Wajah Tetap Awet Muda
-
5 Serum Lokal Kandungan DNA Salmon untuk Atasi Kulit Kendur dan Flek Hitam
-
Siap Panen Cuan? Ini 3 Zodiak dengan Keuangan Paling Bersinar di Februari 2026
-
5 Sepatu Jalan Senyaman On Cloud 5, Ringan Harga Mulai Rp100 Ribuan