Suara.com - Penyanyi Syahrini masih diselimuti dengan kebahagiaan.Anak pertamanya yang masih disebut-sebut dengan Princess R lahir pada 1 Agustus 2024 lalu.
Namun kelahiran anak pertama pelantun lagu 'Sesuatu' tersebut justru dicurigai oleh netizen. Pasalnya menurut netizen, keluarga Syahrini dan Reino Barack tidak menunjukkan proses kelahiran bayi yang menai kejanggalan.
Lantas apa saja kejanggalan yang ditunjukkan oleh Syahrini dan Reino Barack terhadap kelahiran Princess R?.
1. Tidak Ada Dokumentasi
Syahrini dan Reino Barack, memang tak banyak mengunggah proses kehamilan hingga momen saat wanita 44 tahun itu melahirkan di Instagram miliknya.
Bagi netizen, tidak adanya foto saat proses kelahiran Princess R hal itu dianggap janggal. Bukan tanpa alasan, Syahrini yang sebelumnya jadi sorotan seharusnya memiliki dokumentasi selama kelahiran anaknya.
Komentar kejanggalan dari publik itu banyak ditemukan di akun Instagram @lambe__danu dan @rumpi_gosip.
"Tetep enggak percaya kalau enggak ada video live proses otw ke RS, masuk kamar RS, di dalam kamar operasi ya seperti artis-artis lain," tulis @vie*** dikutip Minggu (4/8/2025).
2. Tidak pernah Periksa ke Dokter
Baca Juga: Pamer Potret Bayinya, Syahrini Masih Dicurigai: Video Lahirannya Mana?
Kejanggalan yang diduga Syahrini hamil palsu lainnya adalah tidak ada momen Syarini memeriksakan kandungannya ke dokter.
Tak jarang artis-artis tanah air yang sedang melahirkan anak pertama mereka kerap diunggah ketika memeriksakan diri ke dokter. Apalagi Syahrini kerap membagikan momen aktifitasnya ke media sosial.
3. Foto Kaki Bayi
Syahrini hanya membagikan foto kaki Princess R ketika memamerkan anak pertamanya. Netizen tak percaya dan mendesak istri Reino Barack ini untuk menampilkan video keseluruhan wajah bayinya.
"Sebagai fans bude, yang segalanya divideoin sampe mandi aja ada kecipak air di kakinya, masih heran kenapa enggak ada video kunjungan ke dokter SPOG termahal di Singapore sampai tiba-tiba nongol foto kaki bayi?" tanya netizen lain.
4. Dekorasi Kelahiran hanya di Hotel
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
-
Kesibukan Kota Bikin Sulit Atur Waktu Renovasi, Desain Interior Kini Bisa dari Rumah
-
Link Download Kalender 2026 versi PDF Lengkap Daftar Libur Nasional, Cuti Bersama dan Long Weekend
-
Zodiak Leo Itu Orangnya Seperti Apa? Ini Alasan Mereka Selalu Jadi Pusat Perhatian
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Terbaik: Mulai dari Beginner hingga Pelari Jarak Jauh
-
5 Produk Daily Cream dari Viva, Ampuh Atasi Flek Hitam hingga Kulit Kering
-
5 Rekomendasi Lipstik OMG untuk Kulit Sawo Matang, Bikin Wajah Cerah dan Tidak Pucat
-
7 Bedak Tabur yang Bisa Bantu Tutupi Flek Hitam, Tak Perlu Foundation Tebal
-
5 Pompa Air untuk Kedalaman 20 Meter, Harga Murah Mulai Rp1 Jutaan
-
Zodiak Leo Bulan Apa? Ini Fakta dan Kepribadian Si Raja Zodiak