Suara.com - Syahrini dan Reino Barack masih berbahagia setelah menyambut kelahiran anak pertama mereka. Pasangan suami istri ini dikaruniai anak perempuan yang lahir pada 1 Agustus 2024 lalu.
Menjadi anak pertama konglomerat, tidak heran jika semua perlengkapan Princess R harganya sangat fantastis.
Sebelum melahirkan, Syahrini sempat membagikan foto penampakan kamar bayi untuk putrinya. Dalam foto tersebut, ada sebuah dekorasi dari merek Louis Vuitton yang harganya mencapai puluhan juta.
Tak hanya itu, Syahrini dan Reino Barack juga membeli seperangkat skincare mahal untuk putri pertama mereka. Hal itu terungkap melalui video yang diunggah oleh Aisyahrani di Instagram story beberapa waktu lalu.
Video tersebut diunggah ulang akun TikTok @syrb.official. Dalam video, tampak beragam jenis produk perawatan bayi yang terletak di atas meja.
Di atas meja itu terlihat ada produk Bonne Etoile Dior. Produk ini merupakan parfum yang dijual Dior dengan harga USD 230 atau sekitar Rp3,6 jutaan.
Parfum dengan botol berwarna pink pastel tersebut diklaim memiliki wangi yang lembut dari buah pir, bunga mawar liar, dan white musk.
Wewangian khusus bayi itu dibuat dengan formulasi bebas alkohol dan tanpa bahan yang menyebabkan alergi.
Selain itu, Princess R juga terlihat memakai moisturizer atau pelembab untuk badan dan wajah bayi, yaitu Le Lait Tres Trende Dior.
Baca Juga: Berapa Gaji Elin? Betah Jadi Asisten Pribadi Syahrini Puluhan Tahun
Pelembab dari merek ternama ini dijual dengan harga USD 115 atau sekitar Rp1,8 jutaan. Sama seperti parfumnya, pelembab Princess R ini juga memiliki wewangian aroma buah pir.
Berita Terkait
-
Dicap Tajir, Penghasilan Syahrini dari YouTube Jomplang dengan Harga Tas Mewahnya
-
Berapa Gaji Elin? Betah Jadi Asisten Pribadi Syahrini Puluhan Tahun
-
Anak Konglomerat, Sosok Pengasuh Princess R yang Disiapkan Syahrini di Singapura Tuai Sorotan
-
Syahrini Harus Tahu, Ini Hukum dan Batasan Adik Ipar dengan Suami dalam Islam
-
Syahrini Konsumsi Dessert Ini setelah Melahirkan Princess R, Ternyata Punya Banyak Manfaat
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun
-
Usia 50-an Cocoknya Pakai Warna Lipstik Apa? Ini 7 Pilihan Elegan yang Patut Dicoba
-
5 Sepatu New Balance yang Mengandung Kulit Babi, Kenali Series Pig Skin Agar Tak Salah Beli
-
5 Rekomendasi Parfum Wanita yang Murah, Wangi Elegan dan Tahan Lama
-
Kenapa Sepatu New Balance Mahal? 5 Sepatu Lokal Ini Bisa Jadi Alternatif yang Lebih Murah