Suara.com - Produser sekaligus komika Ernest Prakasa dikenal kritis pada keputusan politis Presiden Joko Widodo dan keluarga. Meski sempat menjadi pendukung, Ernest tetap mengkritisi berbagai keputusan politik Jokowi saat dikira kurang pas dengan hajat rakyat.
Kini sering kali kritisi presiden dan keluarga, seorang pendukung Jokowi malah menyebut Ernest tak tahu diri. Hal ini tampak dalam unggahan akun X @tekarok007 yang mengaku sebagai pendukung Jokowi sejak 2014 lalu.
Akun @tekarok007 menuding Ernest terkenal usia pansos dengan keluarga Jokowi. Akun tersebut juga menampilkan Kaesang Pangarep yang jadi cameo di film garapannya, Cek Toko Sebelah.
"Si @ernestprakasa tuh gak sadar dirinya terkenal gara-gara dulu pansos ke keluarga Jokowi mulu, makanya fans Jokowi support film dia semua," tulis akun @tekarok007.
"Pas terkenal nusuk Jokowi dr belakang, wajar banyak orang modelan gitu karena merasa udah gak butuh Jokowi lagi, karena mau lengser," imbuhnya.
Unggahan tersebut sontak mengundang berbagai respons dari warganet. Tak sedikit warganet malah membela Ernest Prakasa.
"Terlepas gue juga gak seneng ernest dan film-filmnya, tapi bilang Ernest jadi besar karena pansos ke Jokowi itu kocak sih, bener tolol," komentar warganet.
"Narasi tolot, jaman dulu dia masih dukung Jokowi apa filmnya @ernestprakasa laku semua? Dia mulai kritik ke pemerintah seblum film 'Agak Laen' tayang, kok bisa 9 juta penonton," tulis warganet di kolom komentar.
"Jokowi juga nebeng Bu mega ujungnya juga gak lebih baik dari Ernest kan?" timpal lainnya.
Baca Juga: Beda Komentar Jokowi dan SBY Usai Nonton Film Bioskop, Warganet: Bak Langit dan Gorong-gorong
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 
Terkini
- 
            
              Sekolah Kuliner Elite, Berapa Biaya Kuliah di Le Cordon Bleu Paris seperti Sabrina Alatas?
 - 
            
              5 Day Cream Mengandung Niacinamide untuk Cegah Kusam dan Penuaan Dini
 - 
            
              Bibir Kering Cocok Pakai Lipstik Apa? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Tahan Lama
 - 
            
              Kulit Glowing Bukan Cuma dari Skincare, 5 Suplemen Terbaik untuk Kecantikan dari Dalam
 - 
            
              5 Lip Serum untuk Mencerahkan Bibir Gelap bagi Perokok Aktif, Harga Mulai Rp18.000
 - 
            
              Tes Kesetiaan: Seberapa Besar Potensimu untuk Selingkuh?
 - 
            
              5 Moisturizer Mengandung Niacinamide dan Ceramide untuk Cegah Penuaan Dini
 - 
            
              4 Exfoliating Serum untuk Kulit Glowing Maksimal bagi Wanita Usia 30-an
 - 
            
              3 Serum Peptide untuk Mengencangkan Kulit Bagi Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Awet Muda
 - 
            
              7 Sepatu Lari Adidas Adizero Terbaik 2025, Running Shoes Favorit Pelari Kalcer