Suara.com - Kontroversi Kaesang Pangarep yang dituding pamer kemewahan belum habis jadi omongan. Salah satunya soal roti yang ia beli seharga Rp400 ribu.
Terbaru Kaesang disentil bintang tamunya sendiri, Baim Cilik soal roti seharga gaji guru honorer itu.
Pada podcast yang dipandu Kaesang, mulanya ia menyebut kini ia lebih terkenal ketimbang sang aktor cilik. Dengan bercanda Baim kemudian berceletuk soal roti mahal di Amerika Serikat.
“Iya saking terkenalnya makan roti aja dipermasalahin,” kata Baim yang sontak membuat Kaesang tertawa.
Kaesang kemudian menjelaskan bahwa kala itu ia sengaja membelikan roti untuk Erina tanpa tahu harganya.
“Kan istri hamil jadi aku bilang duduk aja, itu (beli) dapatnya lobster roll itu harganya 25 USD. Balik (ditanya) berapa mas harganya, 25 dolar itu 400 ribu,” kata Kaesang.
“Nah bagus tuh aku pancing keluar klarifikasinya,” balas Baim.
Video yang diunggah akun TikTok @elfiga1 itu sontak mengundang berbagai respons dari warganet.
“Makasih Baim udah bahas soal roti 400 ribu,” komentar warganet.
Baca Juga: Profil dan Rekam Jejak Nasrullah, Pengacara Kaesang Dicibir Fedi Nuril Gegara Jawaban Muter-muter
“Tapi emang setara sama gaji guru honorer sih rotinya,” tulis warganet di kolom komentar.
"Baim udah cocok main di Lapor Pak," tambah warganet.
“Udah pinter banget Baim cilik,” timpal lainnya.
Berita Terkait
-
Segini Uang Beasiswa yang Diterima Erina Gudono dari UPenn, Layak untuk Penunggang Private Jet?
-
Kaesang Pangarep Lulusan Mana? Buka-bukaan Pernah 'Curang' saat Kuliah, Kini Terseret Isu Gratifikasi
-
Profil dan Rekam Jejak Nasrullah, Pengacara Kaesang Dicibir Fedi Nuril Gegara Jawaban Muter-muter
-
Sama-Sama Tersandung Skandal, Bedanya Perjuangan Gibran Rakabuming dan Kaaesang Pangarep Dapatkan Hati Mertua
-
Erina Gudono S2 di Amerika Pakai Beasiswa Apa? Mimpi Melanjutkan Studi Kini Tersandung Skandal Jet Pribadi
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali