Suara.com - Kaesang Pangarep terus menjadi perbincangan usai polemik naik jet pribadi dan makan roti seharga Rp400 ribuan saat berada di Amerika Serikat bersama Erina Gudono.
Dilansir dari media sosial X, kini netizen kembali menggunjing penampilan mewah putra bungsu Presiden Joko Widodo alias Jokowi dan Iriana Jokowi tersebut.
Hal ini bermula dari seorang netizen berakun X @/NyaiNeneng yang mengunggah foto Kaesang Pangarep mengenakan jam tangan seharga ratusan juta rupiah.
Foto tersebut diunggah netizen tersebut saat mengomentari pemberitaan tentang Kaesang Pangarep yang mengingatkan pemimpin harus mewujudkan sikap toleransi.
"Kaesang Ingatkan Pemimpin Harus Wujudkan Toleransi Seperti Gibran," demikian judul pemberitaan tersebut dikutip Minggu (29/9/2024).
"Jam tangan hampir Rp300 juta juga sangat mencerminkan sikap toleransi terhadap rakyat yang 10 tahun dipimpin bapaknya," tulis netizen.
Tak mengherankan apabila jam tangan yang dipakai Kaesang Pangarep itu bernilai ratusan juta rupiah. Pasalnya, jam tangan tersebut merupakan keluaran brand Rolex.
Jam tangan tersebut berjenis GMT-Master II Oyster, 40 mm, Oystersteel @ Rose Gold yang harganya ditaksir Ro272.933.500, setara dengan mobil All New Avanza G Type.
Mengetahui suami Erina Gudono itu memakai jam tangan mewah seharga ratusan juta rupiah, netizen pun ramai memberikan komentar pedas untuknya.
"Hidup sederhana banget. Sudah sesuai dengan apa yang selalu ditekankan oleh bokapnya," ujar netizen.
"Sangat sederhana seperti Mulyono," imbuh netizen.
"Keluarga sederhana. Keluarga yang menjadi percontohan masyarakat Indonesia yang sederhana," timpal netizen.
"Wow sesuai imej bapaknya ya sederhana," tambah netizen.
"Kok enggak kelihatan mahal sih dipakai dia. Cinta Laura pakai baju Rp20 kelihatan mahal," komentar netizen lain.
Berita Terkait
-
Berapa Tarif MC Kiky Saputri? Aksi 'Sapu-sapu' Blunder Kaesang Soal Roti Rp400 Ribu Dicemooh Pandji Pragiwaksono
-
Beda dari Erina Gudono, Nikita Willy Tetap Naik Pesawat Komersial ke Amerika Meski Hamil Besar
-
Pandji Sebut Kaesang Pangarep dan Erina Gudono 'Humble Brag' Karena Unggahan Roti Rp 400 Ribu: Apa Maksudnya?
-
Muncul Kaos Bertuliskan 'Korban Mulyono' Tandingan Rompi Kaesang, Dijual Segini di Marketplace
-
Komika Ungkap Persamaan Kaesang Pangarep dan Vadel Badjideh: Sama-sama Dibikin Pusing Pasangan
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari