Suara.com - Universitas Indonesia (UI) menjadi salah satu perguruan tinggi yang diminati calon mahasiswa baru. Tak heran kalau persaingan untuk masuk ke perguruan tinggi negeri (PTN) ini cukup sengit. Tapi jangan khawatir, karena ternyata UI menawarkan beberapa jalur penerimaan mahasiswa baru. Bagi kalian yang ingin kuliah di sini, mari simak 6 jalur masuk UI berikut ini.
Seperti yang sudah diketahui, Universitas Indonesia merupakan salah satu perguruan tinggi negeri terbaik yang ada di Indonesia. Tingginya minat siswa untuk berkuliah di UI tentu saja disambut baik oleh pihak kampus. Hal ini terbukti dengan dibukanya bebera jalur Penerimaaan Mahasiswa Baru untuk menyeleksi siswa-siswa pilihan yang mempunyai kesempatan berkuliah di UI. Nah, untuk itu penting bagi siswa mempersiapkan diri agar lolos seleksi di jalur yang dipilih.
6 Jalur Masuk UI
Melansir dari unggahan Instagram @masukptn Jumat, 22 Oktober 2024, berikut adalah beberapa jalur yang bisa dipilih untuk masuk UI:
1. Jalur SNBP dan SNBT
Jalur masuk UI yang pertama adalah jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) dan Seleksi Nasional Berdasatkan Tes (SNBT) yang secara langsung diselenggarakan oleh Kemendikbudristek dan juga dilaksanakan serentak di seluruh Indonesia.
Seleksi ini dilaksanakan berdasarkan nilai rapor dan prestasi siswa yang memenuhi persyaratan. Untuk peserta SNBP bisa memilih maksimal 2 program studi (prodi) di 2 PTN. Apabila memilih 2 prodi, maka salah satu prodi wajib berada di provinsi yang sama dengan sekolah asal siswa.
2. Jalur PPKB
Prestasi dan Pemerataan Kesempatan Belajar (PPKB) adalah program penerimaan mahasiswa baru jalur mandiri Universitas Indonesia dengan seleksi yang berdasarkan prestasi akademik siswa selama menempuh studi di sekolah asal. Jalur ini terbagi menjadi 2 jenis, yaitu jalur PPKB Reguler (menggunakan sistem UKT) dan PPKB Non Reguler (menggunakan SK Rektor untuk pembayaran pendidikan).
Baca Juga: Alasan Hasto Ambil Gelar Doktor Di UI, Padahal Sudah Dapat Di Unhan
Calon mahasiswa jalur PPKB UI kemudian akan diseleksi berdasarkan nilai rapor serta prestasi untuk masuk prodi sarjana maupun vokasi. Selain itu, jalur ini dibuka terbatas bagi sekolah yang telah mengajukan permohonan seleksi.
3. Seleksi Jalur Prestasi
Jalur seleksi ini dapat diikuti oleh siswa yang memiliki prestasi minimal juara tiga atau peraih medali perunggu di bidang IPTEK, olahraga, dan seni di tingkat nasional dan internasional yang diperoleh saat di SMA atau Sederajat maksimal 3 tahun terakhir.
4. Jalur Talent Scouting
Jalur ini diperuntukkan khusus kelas internasional yang mempertimbangkan nilai rapor dan prestasi serta sertifikat TOEFEL atau IELTS yang masih berlaku, yaitu ETS (PBT/ITP skor min.500 atau iBT skor min.61 atau CBT skor min.173) atau IELTS dengan skor minimum 5.5.
5. Jalur SIMAK UI
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H
-
Doa Malam Nisfu Syaban Lengkap untuk Ubah Takdir Buruk Jadi Baik