Suara.com - Kehidupan El Rumi seolah terus membuat penasaran publik, usai dirinya resmi berpacaran dengan aktris cantik Syifa Hadju. Salah satunya soal penampakan kamar yang ia tempati selama di rumah sang ayah, di kawasan Pondok Indah.
Baru-baru ini, akun TikTok @akunrandom.16 memperlihatkan kamar El Rumi yang memiliki nuansa unik dengan konsep klasik tradisional. Kamar tersebut terlihat begitu luas dengan furnitur kayu vintage.
Menurut video, pintu kamar El Rumi tampak penuh dengan ukiran. Begitu pun kusen jendelanya yang tampak cantik senada dengan dinding kayu di sekelilingnya.
Terdapat kasur yang luas serba hitam di dalamnya, sementara di sampingnya juga terlihat sofa bed yang cukup nyaman. Di sana juga terdapat sebuah televisis berukuran besar.
Sementara di sudut kirinya, ada sebuah komputer dan meja belajar yang dihiasi dengan beberapa medali koleksi El Rumi. Ada pula beberapa piagam yang terpajang di dinding.
Meski begitu, cahaya di kamar El Rumi terlihat kurang sehingga membuat suasananya sedikit gelap. Hal ini malah membuat netizen menilai kamar putra Ahmad Dhani itu terasa mistis.
Apalagi, rumah Ahmad Dhani memang dikenal bergaya unik dengan berbagai barang antik, lukisan hingga koleksi buku yang memenuhi seluruh ruangan. Tak sedikit yang memberi tanggapan terkait hal tersebut.
"El pernah cerita teman nya pernah kerasukan di kamarnya tapi emang serem sih kamar el di rumah pondok indah," kata @hal***.
"Mistis bngt kamar nya," ujar @ade***.
Baca Juga: Sederet Sumber Kekayaan El Rumi, Termasuk Punya Saham di Brand Baju Mewah?
"Mirip kamar di film harry poter atau di film2 magic," ucap @mr.c***.
"Tapi kok seyem, kaya geleb," tambah @emi***.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
6 Shio Mendapatkan Keberuntungan Finansial 27 Januari 2026, Kamu Termasuk?
-
Momen Langka: Tiga Pemimpin Sakya Dunia Pimpin Doa Bersama untuk Perdamaian Indonesia
-
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Tips Berpakaian Cerdas untuk Keseharian dan Traveling
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026