Suara.com - Band Sheila On 7 kembali merilis karya terbaru berupa single berjudul Memori Baik. Karya terbaru mereka kali ini terasa lebih emosional karena melibatkan langsung Aishameglio, yang merupakan Putri sulung Pak Duta sebagai Penyanyi Latar.
Aishameglio sendiri sudah beberapa kali turut tampil di panggung sebagai backing vocal band legendaris asal Jogja tersebut. Karenanya, wajahnya mungkin sudah tak asing dan menambah daya tarik tersendiri bagi para penggemar fans Sheila On 7.
Tak cuma bernyanyi, putri Duta Sheila On 7 dan Adelia Lontoh ini juga memiliki talenta lain. Berikut ulasan mengenai sosok Aishameglio.
Sosok Aishameglio: Multitalenta dan Aktif di Media Sosial
Memiliki nama lengkap Aishameglio Duta Chiara, gadis berusia 20 tahun ini cukup aktif di media sosial. Beberapa momen kehidupannya sering ia bagikan melalui unggahan di akun Instagram pribadinya, @shadjo04.
Sama seperti sang ayah, Aisha memiliki bakat di bidang musik, terutama bernyanyi. Ia beberapa kali tampil berduet bersama Duta, baik di atas panggung maupun dalam unggahan video di media sosialnya.
Tak hanya musik, Aisha juga memiliki hobi menggambar. Ia mahir menggambar baik secara manual maupun digital. Karya-karyanya sering ia unggah di Instagram dan bahkan pernah berkolaborasi dengan sebuah brand pakaian asal Yogyakarta.
Selain berbakat di bidang seni, Aishameglio diketahui menekuni olahraga bulu tangkis. Ia dikenal rajin berlatih dan pernah berkompetisi di beberapa turnamen seperti Djarum Sirnas Jateng, Djarum Sinarmas Jabar, hingga Yuzu Softonic Banyumas Open 2019.
Prestasinya dalam bulu tangkis juga tercatat di situs resmi PBSI (Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia), menunjukkan keseriusannya dalam bidang ini.
Baca Juga: Sheila On 7 Pilih Tema Berbeda: Tak Lagi Sekadar Kisah Cinta
Aishameglio membuktikan bahwa dirinya bukan hanya sekadar anak seorang musisi terkenal, tetapi juga sosok muda yang berbakat di berbagai bidang.
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Temukan Soundscape-mu: Rahasia Keseimbangan Hidup di Era Serba Cepat
-
Viral Pengantin Baru Terkena Honeymoon Cystitis H+7 usai Menikah, Apa Itu?
-
Download Twibbon Gratis Hari Sumpah Pemuda ke-97, Lengkap dengan Logo dan Tema
-
Ramalan Zodiak 27 Oktober 2025: Panduan Lengkap Karier, Cinta, & Keuangan
-
Terinspirasi dari Matcha, Begini Ritual Ketenangan dalam Setiap Rutinitas Kecantikan
-
Profil dan Agama Inka Andestha, Lagi Dijodoh-jodohkan dengan Pratama Arhan
-
6 Sunscreen Anti Air dan Anti Lengket untuk Musim Hujan, Cocok untuk Wanita Pekerja Outdoor
-
Berapa Tarif Manggung Raisa? Diva Pop Indonesia Ceraikan Hamish Daud
-
Masih Bingung Harus Pakai Sunscreen SPF Berapa? Ini Jawaban Dokter Spesialis Kulit
-
2 Promo G-DRAGON IN CINEMA CGV, Ada Poster Eksklusif 4DX dan Paket Combo Tiket