Suara.com - Berbicara soal brand mewah, mungkin Hermes atau Gucci menjadi salah satu yang terlintas. Rupanya dua brand itu meski mewah tidak masuk dalam 5 besar brand yang barangnya disukai old money atau orang kaya lama.
Hal ini diungkap oleh pengusaha Grace Tahir. Dalam kontennya, ia mengungkap 5 brand kesukaan old money.
"Ini adalah 5 brand yang disukai oleh orang kaya lama atau old money. Mereka lebih senang barang quiet luxury dan bukan yang mentereng norak-norak," ujar Grace Tahir dikutip dari akun TikTok miliknya, Rabu (8/1/2025).
Berikut brand kesukaan para old money menurut Grace Tahir, apa saja?
1. Brioni
Brioni disebut menjadi pakaian mewah untuk laki-laki yang disukai oleh old money. Brand ini merupakan merek fesyen asal Italia yang khas dengan jas pria premium.
Brioni berdiri di Roma sejak 1945 dengan jahitan presisi.
2. Loro Piana
Loro Piana juga menjadi brand favorit para orang kaya lama. Loro Piana berdiri sejak 1924 di Italia Utara dengan profuk khas berbahan serat alami seperti wol dan cashmere.
Baca Juga: Penjualan Online Melonjak 200%, Brand Lokal dan UMKM Berinovasi Sepanjang 2024
Loro Piana memprofuksi berbagai profuk fesyen yang mengutamakan kualitas tinggi.
3. Kiton
Kiton juga merupakan brand mewah asal Italia yang berdiri sejak 1968. Brand ini fokus pada pakaian mewah pria yang dibuat secara manual oleh pengrajin berpengalaman.
4. Brunello Cucinelli
Brand fesyen mewah lain yang menjadi favorit old money adalah Brunello Cucinelli. Brand ini beridir sejak 1978 dengan fesyen khas kasual dan elegan.
Brunello Cucinelli dibuat dengan kualitas tinggi, terutama cashmere dengan meniberatkan sistem berkelanjutan. Oleh karena itu, penggemar Brunello Cucinelli tidak hanya peduli kemewahan namun juga kepedulian sosial.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
5 Rekomendasi Basic Skincare dr Tompi Versi Murah di Bawah Rp50 Ribu
-
Ramalan Zodiak Paling Beruntung Hari Ini 3 Januari 2026, Cek Apakah Kamu Termasuk!
-
Parfum Evangeline Tahan Berapa Jam? Ini 7 Varian yang Wanginya Paling Awet
-
5 Sepatu Trekking Lokal Vibes Salomon Ori, Produk Dalam Negeri Kualitas Jempolan
-
Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan