Suara.com - Aktor Korea Selatan, Kim Soo Hyun belakangan menjadi perbincangan publik. Ia terseret skandal diduga memacari mendiang aktris Kim Sae Ron saat masih di bawah umur.
Diketahui, Kim Sae Ron meninggal dunia tepat pada hari ulang tahun Kim Soo Hyun, 16 Februari 2025. Kim Sae Ron meninggal di rumahnya diduga akibat bunuh diri.
Kim Sae Ron sendiri sempat mengalami depresi dan terjerat skandal Drive Under Influence (DUI). Rupanya di tengah skandalnya, ia diduga pernah dipacari oleh Kim Soo Hyun yang selisih 12 tahun.
"Singkatnya, Kim Sae Ron berpacaran dengan Kim Soo Hyun yang berusia 27 tahun selama enam tahun sejak ia berusia 15 tahun. Kim Sae Ron bekerja sebagai direktur casting di perusahaannya, tetapi dieksploitasi tanpa menerima bayaran sepeser pun," tulis akun X @pedophilia_18 tersebut pada Selasa (11/3/2025).'
Soal Kim Soo Hyun dan Kim Sae Ron, warganet membandingkan dengan Alinado Syarif. Pasalnya Aliando juga kini memacari perempuan di bawah umur.
"Itu si Aliando Syarief nggak kalah serem please grooming anak 15 taun sedangkan dianya udah otw 29," tulis akun X @BA3YOUR, dikutip Rabu (12/3/2025).
Diketahui Aliando Syarif memacari aktri Richelle Skornicki yang usianya selisih hampir 14 tahun dengnnya. Aliando merupakan kelahiran Okrober 1996 sementara Richelle kelaahiran Maret 2009.
Cuitan akun @BA3YOUR sontak menuao berbagai respons dari warganet.
"Sayangnya ini banyak yang mendukung padahal bawah umur," komentat warganet.
Baca Juga: Gandeng Kim Soo-hyun, Sejumlah Brand Turut Pantau Perkembangan Kontroversi
"Ini kasihan si digrooming tapi orangtua kasih restu," tulis warganet di kolom komentar.
"Tuhkan sama aja kaya Kim Soo Hyun ke Kim Sae Ron, waktu itu mereka 15 sama 28 malah tuaan si Aliando tapi kenapa pada banyak yang dukung-dukung aja sih?" timpal lainnya.
Berita Terkait
-
Harta Kekayaan Kim Soo Hyun Disorot! Jadi Kontroversi Saat Tagih Utang ke Mendiang Kim Sae Ron Senilai Rp7,9 Miliar
-
Kronologi Tuduhan Bibi Kim Sae Ron ke Kim Soo Hyun, Pacaran Saat Mendiang Umur 15 Tahun
-
Apa Ciri-ciri Pedofil? Diduga Perilaku Kim Soo Hyun yang Meresahkan ke Kim Sae Ron
-
Gandeng Kim Soo-hyun, Sejumlah Brand Turut Pantau Perkembangan Kontroversi
-
Skandal Kim Soo Hyun Bikin Publik Geram: Aktor Pria Mudah Bangkit Tapi Aktris Dibantai Habis!
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Bernardo Tavares Cabut! Krisis Finansial PSM Makassar Tak Kunjung Selesai
-
Ada Adrian Wibowo! Ini Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 Menuju TC SEA Games 2025
-
6 Fakta Demo Madagaskar: Bawa Bendera One Piece, Terinspirasi dari Indonesia?
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
Terkini
-
Kenali Ciri-Ciri Adidas Samba KW, Jangan Tergiur Harga Bersahabat!
-
Keajaiban Musim Gugur Colorado: Petualangan Kereta Api yang Memukau Hati!
-
Decluttering Mission 2025, Astra Motor Yogyakarta Ajak Anak SMK 'Beresin' Lemari Jadi Cuan
-
Inovasi Dunia Skincare: Tren Riasan dan Fokus pada Perawatan Pria
-
8 Cara Jitu Bedakan Sepatu Vans Asli dan KW, Jangan Sampai Ketipu!
-
Zulhas Sebut Udang Terpapar Radioaktif Masih Aman Dikonsumsi, Padahal Ini Bahayanya...
-
Onitsuka Tiger Made in Indonesia Apakah Ori? Ini Penjelasan Lengkapnya
-
Tepuk Sakinah Wajib atau Tidak? Simak Penjelasan Pihak KUA
-
Apa Itu Cesium-137? Zat Radioaktif yang Ditemukan di Udang Cikande
-
Intip Jumlah Kekayaan Dedi Mulyadi, Dapat Peringatan dari Prabowo saat Akad Massal KPR