Tak berselang lama, Kris Dayanti menikah dengan pengusaha berdarah Timor Leste, Raul Lemos. Dari pernikahan itu, mereka dikaruniai dua anak, Amora dan Kellen Lemos.
Sementara itu, Anang Hermansyah menikahi Ashanty pada 2012. Sama seperti KD, mereka juga memiliki sepasang anak perempuan dan laki-laki.
KD menjaga hubungan baik dengan keluarga Anang Hermansyah. Bahkan tak jarang mereka berkumpul bersama.
Kris Dayanti juga akrab dengan Ashanty, yang turut merawat Aurel Hermansyah dan Azriel Hermansyah sejak kecil setelah dirinya berpisah dengan Anang.
Ashanty dinilai memiliki andil besar dalam merekatkan kembali hubungan KD dengan kedua anaknya yang dikabarkan sempat renggang. Hingga kini mereka pun saling mendukung dalam berbagai kesempatan.
Dengan relasi yang hangat ini, tak ayal jika pelantun hits 'Mencintaimu' itu juga menyayangi kedua anak-anak Ashanty.
Kompak Momong Cucu
Hubungan Kris Dayanti dan Ashanty semakin harmonis dengan kehadiran cucu dari pernikahan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar.
Aurel Hermansyah dikaruniai dua anak perempuan yang usianya tak terpaut jauh. KD dan Ashanty kerap dibuat gemas dengan tingkah cucu-cucu mereka.
Baca Juga: Kian Berani Umbar Kemesraan dengan Suami di Tempat Umum, Sikap Aaliyah Massaid Digunjing
Mereka juga sering datang ke rumah Aurel dan Atta untuk bermain bersama Ameena dan Azura. Sebagai nenek, keduanya juga tak keberatan berbagi tugas momong cucu, seperti halnya ketika Aurel dan suami menunaikan ibadah haji pada 2024 lalu.
"Ya kita gantian ya urusin Ameena dan Azura," ujar KD sambil menyenggol Ashanty yang duduk di dekatnya seperti dilihat dari YouTube AH.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
5 Rekomendasi Lip Balm Terbaik yang Bisa Mencerahkan Bibir Jadi Pink
-
5 Fakta Unik Keraton Solo: Berdiri Sejak Kapan?
-
7 Facial Wash Mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid untuk Kulit Cerah Bebas Jerawat
-
5 Produk Viva yang Ampuh Hilangkan Bekas Jerawat, Harga Mulai Rp6 Ribu Saja
-
3 Rekomendasi Lipstik Viva dan Pilihan Warna Terbaiknya, Mulai Rp14 Ribu
-
5 Fakta Ompreng 'Palsu' MBG: Diduga Tidak Halal dan Pakai Bahan Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Hoka Terbaik Buat Medan Ekstrem
-
4 Moisturizer Viva untuk Flek Hitam dan Kerutan usia 40-an, Harga Murah Meriah
-
5 Lip Balm Terbaik untuk Bibir Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Perbaiki Skin Barrier
-
Gelora Literasi Bangkit di Big Bad Wolf: Ribuan Pengunjung Serbu Bazar Buku Terbesar