Bidaah adalah drama yang berkisah tentang Baiduri (Riena Diana), seorang wanita muda yang hidup dalam keluarga yang sangat taat beragama. Pada suatu hari, ibunya, Kalsum (Fazlina Ahmad Daud), menyuruh Baiduri untuk bergabung dengan Jihad Ummah.
Jihad Ummah merupakan sebuah sekte keagamaan yang dipimpin oleh seorang laki-laki karismatik yang bernama Walid Muhammad (Faizal Hussein). Mencoba mengikuti perintah sang ibu, Baiduri akhirnya memutuskan untuk masuk dalam sekte tersebut.
Namun setelah bergabung beberapa lama, Baiduri perlahan mulai menyadari adanya praktik-praktik mencurigakan dalam sekte tersebut. Dia menemui adanya pernikahan paksa, paksaan untuk menurut kepada pemimpin, serta adanya ritual-ritual yang diragukan kesesuaiannya dengan ajaran agama.
Konflik mulai terjadi ketika Hambali (Fattah Amin), putra dari Walid, kembali dari Yaman. Hambali mulai menyadari bahwa sekte yang dipimpin oleh ayahnya telah menyimpang dari ajaran agama yang sebenarnya.
Hambali dibantu Baiduri berusaha untuk melindungi keluarga mereka dan membongkar rahasia di balik sekte tersebut. Ancaman dan bahaya pun tak terelakkan, namun hal tersebut tak menyurutkan niat Hambali dan Baiduri untuk mengungkap kebenaran.
Pesan moral drama 'Bidaah'
Drama ini memiliki pesan mendalam tentang bagaimana sebuah sekte agama yang salah bisa membuat orang-orang yang sebenarnya ingin memperdalam agama justru terjebak dalam kesesatan.
Meski mengangkat tema yang sangat sensitif karena membahas tentang agama, namun fenomena sekte ajaran sesat sebenarnya cukup lekat dalam kehidupan sehari-hari.
Hal menarik yang dapat ditemukan dalam drama Bidaah adalah saat memperlihatkan kegigihan seorang perempuan yang bisa terus mempertahankan keimanannya.
Baca Juga: Cerita Fazlina Ahmad Daud Perankan Tokoh Kalsum di Serial Bidaah: Benar-benar Bikin Aku
Kontributor : Rizky Melinda
Berita Terkait
-
Teguran Pendakwah Malaysia ke Produser Serial Bidaah: Coba Membuat Drama yang...
-
Sosok Produser 'Bidaah' Erma Fatima, Pernah Jadi Saksi Sekte Sesat
-
Cerita Fazlina Ahmad Daud Perankan Tokoh Kalsum di Serial Bidaah: Benar-benar Bikin Aku
-
Cerita Produser Bidaah Erma Fatima, Temui Aliran Sesat di Malaysia: Itu Benar Adanya
-
Sinopsis Serial Malaysia Bidaah, Ramai di Indonesia gegara Walid
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
5 Sunscreen Lokal untuk Cegah Garis Halus dan Kerutan Usia 45 Tahun
-
Prinsip Kunci Manajemen Risiko Berbasis Volatilitas untuk Perdagangan Forex Efektif
-
Day Cream atau Sunscreen Dulu? Ini Urutan Skincare dan Rekomendasinya
-
5 Sunscreen Non Comedogenic untuk Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
Ini 7 Bahaya Menghirup Gas Nitrous Oxide Tabung Whip Pink yang Viral
-
12 Ramalan Shio Terbaru 25 Januari 2026 Tentang Keuangan, Cinta, dan Sial
-
Ruang Bermain yang Bisa Bergerak di Tengah Kota
-
5 Deker Lutut untuk Atasi Nyeri Sendi pada Lansia, Mulai dari Rp80 Ribuan
-
5 Rekomendasi Azarine Sunscreen Terbaik untuk Kebutuhan Kulit Kamu
-
Jelang Ramadan 2026, Ini 6 Tren Modest Fashion versi Jenama Lokal di Bazar