Suara.com - Hari perayaan Paskah 2025 akan tiba. Paskah identik dengan simbol-simbol seperti telur, palem dan kelinci. Lantas sebenarnya apa makna telur, daun palem dan kelinci dalam paskah? Berikut ini penjelasannya.
Diketahui bahwa Paskah merupakan hari penting dan penuh makna bagi umat Kristiani. Paskah merupakan perayaan atas kebangkitan Yesus Kristus dari kematian usai tiga hari dalam penyaliban di Jumat Agung.
Tahun ini, perayaan Paskah jatuh pada hari Minggu, 20 Apri 2025. Pada perayaan kudus ini biasanya ada simbol-simbol Paskah seperti telur, palem dan kelinci. Simbol-simbol Paskah ini bukan sekedar hiasan, tapi ada maknanya tersendiri.
Nah bagi yang penasaran dan ingin tahu apa makna simbol-simol tersebut, simak berikut ini makna telur, daun palem dan kelinci dalam Paskah yang perlu diketahui.
- Makna Telur Paskah
Salah satu simbol yang identik dengan hari Paskah yaitu telur. Pada saat Paskah, biasanya orang-orang akan membagikan telur untuk merayakan kedatangan musim semi dan sebagai tanda hadirnya kehidupan baru.
Dalam konteks agama Kristen, telur pada perayaan Paskah ini memiliki makna religius karena menjadi lambang makam batu tempat Yesus keluar menyambut kehidupan baru melalui kebangkitanNya.
Selain itu, pada zaman dahulu telur merupakan salah satu makanan yang pantang untuk dikonsumsi selama masa Prapaskah. Oleh karena itu, umat Kristen pun tidak mengonsumsi telur sampai tiba hari Paskah.
Selama masa Prapaskah tersebut, umat Kristen menghias telur dengan memberikan warna-warna cerah.
Lalu saat perayaan Paskah tiba, telur-telur tersebut bisa langsung dimakan atau bisa juga diberikan kepada orang-orang terdekat sebagai hadiah.
Baca Juga: Sejarah Telur Paskah dan Maknanya, Tak Hanya Melukisnya Warna-warni
- Makna Kelinci Paskah
Asal-usul kelinci sebagai simbol Paskah ini masih belum pasti. Namun beberapa sumber menyebutkan bahwa pada zaman dulu kelinci sudah dijadikan simbol kuno untuk kesuburan dan lahirnya kehidupan baru.
Kelinci Paskah diyakni berasal dari Jerman sejak abad 17. Pada masa itu, Jerman memiliki tradisi di kalangan masyarakat, yang maka kelinci tersebut menggunakan telur yang disebut ‘Osterhase’ atau ‘Oschter Haws’."
Kelinci Paskah ini diyakini membawa keranjang yang berisi telur berwarna-warni. Telur-telur tersebut kemudian diletakkan area sekitar rumah untuk diberikan kepada anak-anak yang baik.
Mengenai makna kelinci sebagai simbol Paskah karena kelinci dianggap sebagai simbol lahirnya kehidupan baru dan kesuburan, ini sesuai dengan makna kebangkitan Yesus di perayaan Paskah.
Selain itu, kelinci juga dianggap sebagai simbol atau panggilan seorang Kristen. Ini karena kaki belakangan kelinci berukuran besar, kuat dan mampu mendaki tanah-tanah curam. Sementara kaki bagiannya depan kecil dan lemah.
Kondisi tersebut tersebut yang membuat kelinci dijadikan sebagai simbol panggilan seorang Kristen. Jadi dalam menjalani kehidupan, meraka harus sigap, cepat, serta lincah untuk melangkah menuju kebangkitan Tuhan.
Berita Terkait
-
Sejarah Telur Paskah dan Maknanya, Tak Hanya Melukisnya Warna-warni
-
The King of Kings Siap Tayang di Bioskop Indonesia Mulai 18 April
-
Masuk Terowongan Silaturahim Istiqlal-Katedral, Jemaat Katolik Kagum: Toleransinya Kental Sekali
-
60 Twibbon Paskah 2025 untuk Ucapan Selamat Diunggah ke Media Sosial
-
Suka Cita Arya, Perankan Sosok Yesus di Prosesi Jalan Salib Gereja Katedral
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lewat FCU, Yohanes Auri dan Deddy Corbuzier Kumpulkan 'Avengers' Dunia Industri Kreatif
-
7 Sepatu Trail Run Lokal Siap Geser HOKA Original: Harga Murah Kualitas Tak Mau Kalah
-
4 Penyebab Henti Jantung Mendadak, Si Silent Killer Penyebab Lula Lahfah Meninggal
-
Bukan Sekadar Prestise: Inilah Alasan Sesungguhnya Pelajar Indonesia Serbu Studi ke Luar Negeri
-
4 Tips Membersihkan Wajan Gosong dengan Bahan Sederhana di Rumah, Wajib Coba!
-
6 Physical Sunscreen Terbaik dengan Perlindungan UVA dan UVB, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Body Lotion untuk Kulit Bersisik
-
5 Night Cream untuk Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
-
Apakah Sunscreen dan Sunblock Boleh Dipakai Bersamaan?
-
5 Moisturizer Untuk Kulit Kering di Cuaca Panas dan Angin