Suara.com - Dokter Tompi mengungkapkan bahwa prinsip perawatan kulit pada dasarnya sederhana. Kuncinya adalah menjaga kelembapan kulit.
Pernyataan ini blak-blakan diungkap Dokter Tompi dalam sesi siaran langsungnya yang baru-baru ini berlangsung di media sosial TikTok.
"Pada dasarnya perawatan kulit itu enggak yang aneh-aneh kok, yang kita perlukan itu cuma ngejaga kulit supaya lembap," kata Dokter Tompi dikutip pada Selasa (22/4/2025).
Dokter bedah plastik sekaligus musisi ini juga turut memberikan rekomendasi skincare. Ia menyarankan merek GEUT yang merupakan produknya.
"Saya enggak bisa ngomong skincare orang lain, yang saya tahu ya skincare yang saya bikin sendiri ya. Anda harus cobain namanya GEUT," ujar Dokter Tompi.
Dokter Tompi menerangkan bahwa produk skincare-nya dapat digunakan oleh semua kalangan, tanpa memandang usia maupun jenis kelamin.
"GEUT itu skincare yang saya buat untuk cowok atau cewek, mau tua atau muda atau dewasa, semua bisa pakai. Jadi Anda beli satu, bisa untuk satu keluarga," beber Dokter Tompi.
Lantas, apa saja rangkaian skincare yang ditawarkan GEUT?
1. GEUT REBALANCE All Skin Gentle Cleanser 100 ml
Baca Juga: Dokter Tompi Wanti-Wanti soal Infus Whitening, Ketahui Apa Saja Efek Sampingnya
Produk cuci muka ini memiliki klaim kaya antioksidan dan nutrisi dengan kandungan marula oil, cucumis melo fruit extract, dan disodium laureth sulfosuccinate.
Produk ini memiliki banyak manfaat, yaitu membersihkan kulit tanpa menghilangkan minyak alami kulit, membantu menjaga keseimbangan kadar pH kulit, dan merawat kelembapan alami kulit.
Cara pemakaian produk ini pun relatif mudah, yaitu tuang secukupnya pada telapak tangan, pijat lembut di wajah dan leher, bilas hingga bersih, lalu tepuk kering tanpa menggosok.
Harga: Rp159.000
No. Izin Edar: NA18211201152
2. GEUT REFINE Intense Moisture Tender Care 50 gr
Produk pelembap wajah ini memiliki klaim kaya akan kandungan antioksidan, protein, nutrisi esensial, dan bahan aktif seperti ceramide complex hingga green tea.
Berita Terkait
-
Dokter Tompi Wanti-Wanti soal Infus Whitening, Ketahui Apa Saja Efek Sampingnya
-
Beda Cara Perawatan Wajah di Usia 40-an, 50-an dan 60-an: Definisi Age Like Fine Wine
-
5 Sunscreen Mencerahkan Wajah, Harga Murah Meriah Mulai Rp30 Ribuan
-
7 Rekomendasi Sunscreen Harga Rp50 Ribuan, Murah tapi Kualitasnya Tak Murahan
-
Dokter Tompi Ungkap Bahaya Terlalu Sering Pakai Skincare: Kulit Tipis dan Skin Barier Rusak
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
5 Body Lotion SPF Tinggi untuk Pria: Tidak Lengket, Cocok Buat Aktivitas Outdoor
-
5 Bedak Padat untuk Kulit Berminyak Usia 40 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
7 Rekomendasi Sepatu Running Anak Lokal: Murah Kualitas Juara, Harga Mulai Rp100 Ribuan
-
5 Bedak Padat Wardah untuk Usia 30 Tahun ke Atas, Kulit Flawless Bebas Cakey
-
5 Cushion untuk Usia 50 Tahun yang Ramah Garis Penuaan
-
Anak Muda Indonesia Ini Tawarkan Model Bisnis Berbasis Kepercayaan dan Data
-
5 Shio Paling Beruntung dan Berlimpah Rezeki Besok 18 November 2025, Termasuk Kamu?
-
10 Bedak Padat untuk Tutupi Garis Penuaan Usia 50 Tahun ke Atas
-
Daftar Universitas dengan Jurusan IT Terbaik di Indonesia, PTN dan PTS
-
Dorongan Implementasi Bangunan Hijau untuk Infrastruktur Berkelanjutan di Indonesia