Suara.com - Saat ini sudah banyak brand kecantikan asal Indonesia yang menghadirkan eyeshadow palette berkualitas dengan harga tetap ramah di kantong.
Selain warna-warnanya cantik dan pigmented, formula eyeshadow dari beberapa brand lokal juga tahan lama sehingga cocok dipakai seharian dari pagi sampai malam.
Nah, jika kamu sedang berburu eyeshadow dari brand lokal terbaik, berikut ini adalah 3 rekomendasi eyeshadow lokal yang layak masuk ke dalam koleksi makeup kamu.
Tidak hanya memiliki kualitas yang jempolan, harganya pun masih relatif terjangkau mulai dari Rp56 ribuan. Yuk, simak ulasannya.
1. Masami Velvet Eyeshadow Quad
Harga: Rp189.000 (diskon jadi sekitar Rp56.700)
Berat Produk: 65 gram
Nomor Izin Edar: NC24201200002
Masa Penyimpanan: 24 bulan
Masami Velvet Eyeshadow Quad hadir dalam kemasan cukup mungil dan praktis dengan empat pilihan warna dalam satu palette.
Eyeshadow dari brand kostemik lokal Masami ini sangat cocok untuk kamu yang suka tampil simpel, tapi tetap on point.
Warna-warna dalam palette dibuat untuk saling melengkapi, mulai dari shade netral hingga sedikit glam untuk tampilan makeup yang lebih bold.
Baca Juga: Tips Pilih Sunscreen yang Gak Bikin Makeup Longsor, Jangan Sampai Salah!
Teksturnya lembut dan mudah dibaurkan, bahkan untuk pemula sekalipun. Formulanya juga cukup tahan lama dan tak gampang creasing meski dipakai seharian.
Nilai plus lainnya, produk ini sudah mengantongi izin edar resmi dan punya masa penyimpanan cukup panjang, sehingga aman untuk digunakan dalam jangka waktu lama.
2. SOMETHINC THE NOBLES Eyeshadow Palette
Harga: Rp150.000 (diskon jadi sekitar Rp120.000)
Berat Produk: 8,4 gram
Nomor Izin Edar: NA11211200171
Masa Penyimpanan: 36 bulan
SOMETHINC memang terkenal sebagai brand lokal dengan produk berkualitas dan inovatif. THE NOBLES Eyeshadow Palette adalah salah satu produk unggulannya.
Eyeshadow dari SOMETHINC ini menawarkan dua belas pilihan warna yang bisa dikombinasikan untuk berbagai look, mulai dari natural sampai glam.
Berita Terkait
-
Urutan Skincare Viva Malam Hari untuk Pria, Cleanser sampai Moisturizer
-
3 Rekomendasi Skin Tint Minim Oksidasi, Wajah Tetap Fresh Sepanjang Hari
-
Rangkaian Skincare Kahf untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat, Wajah Glowing Sepanjang Hari
-
Urutan Skincare Malam Viva Cosmetics yang Benar: Biar Kulit Glowing Maksimal Tanpa Ribet!
-
5 Urutan Basic Skincare ala Tasya Farasya, Bikin Wajah Sehat dan Glowing Bisa Ditiru!
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H