Nama Syahrini mulai tersohor di tahun 2010-an. Kala itu, kariernya sebagai penyanyi melesat setelah berduet bernyanyi dengan Anang Hermansyah. Bahkan, Syahrini sempat menjalin cinta dengan mantan suami Krisdayanti tersebut.
Nama Syahrini semakin melejit usai merilis single dan albumnya yang hits di dunia musik Indonesia. Sosoknya juga dikenal sebagai salah satu penyanyi wanita tersukses dan memiliki kehidupan mewah.
Sebelum menikahi Reino Barack pada 2019, Syahrini memiliki sebuah rumah mewah di Tangerang, Banten. Tak hanya itu, Syahrini juga memiliki berbagai sumber kekayaan, seperti royalti lagu, brand ambassador, bisnis karaoke, dan bisnis fashion.
Namun setelah menikah dengan Reino Barack, kehidupan Syahrini pun berubah. Ia memilih pindah ke Singapura dan tinggal di sebuah apartemen mewah bernama The Tate Residences.
Harga apartemen di kawasan tersebut sangat fantastis, yaitu mulai dari Rp 88,79 miliar hingga Rp 142,45 miliar.
Syahrini juga memiliki apartemen mewah di Tokyo, Jepang yang kerap digunakannya saat berkunjung ke Jepang. Ia pun kerap memamerkan kehidupan mewahnya pasca memutuskan vakum dari dunia hiburan.
Kontributor : Dea Nabila
Baca Juga: Apa Itu United Society Council? Beri Syahrini Penghargaan di Cannes
Berita Terkait
-
Apa Itu United Society Council? Beri Syahrini Penghargaan di Cannes
-
Profil Danny Satriadi, Desainer Gaun Syahrini di Cannes Film Festival 2025
-
Mengintip Chopard: Tempat Syahrini Belanja Berlian, Ternyata Pencipta Piala Cannes Palme d'Or
-
Syahrini Pamer Lagi Privat Shopping Berlian, Netizen Julid ke Jempolnya
-
Dianggap Terlalu Vulgar, 7 Potret Busana Zhao Yingzi yang Membuatnya Diusir dari Cannes 2025
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Condovilla, Pilihan Hunian Baru Anak Kota yang Nyaman dan Punya Nilai Lebih
-
5 Rekomendasi Sepatu dengan Bantalan Empuk, Cocok untuk Lansia Nyeri Lutut
-
Lansia Cocoknya Pakai Sepatu Apa? Cek Rekomendasi yang Empuk Anti Nyeri Sendi
-
5 Bedak Padat Mengandung SPF, Lindungi Wajah dari Bahaya Fatal Sinar UV
-
CPNS 2026 Dibuka Kapan? Simak Informasi Terkini dan Prediksi Jadwalnya.
-
5 Salep Pereda Nyeri Sendi di Apotek, Cocok untuk Lansia yang Sering Sakit Lutut
-
5 Rekomendasi Panci Presto Anti Lengket dan Hemat Gas, Harga Terjangkau
-
5 Bedak Translucent yang Bagus dan Murah untuk Mengunci Makeup dengan Sempurna
-
Urutan Skincare Pagi dan Malam untuk Flek Hitam Usia 50-an, Harga Murah Meriah
-
5 Sepatu Gunung Lokal yang Lebih Murah dari Salomon, Kualitas Tak Kalah Premium