Suara.com - Cuaca Tanah Suci yang cenderung panas dan kering menjadi tantangan sendiri bagi jemaah haji. Pasalnya, kondisi ini bisa memicu beberapa masalah kulit, mulai dari kusam, kering, atau bahkan iritasi.
Oleh sebab itu, sebaiknya jemaah haji tetap menjaga kesehatan kulit dengan memakai produk perawatan alias skincare dasar. Namun jangan sembarangan memilih skincare untuk dibawa berangkat haji.
Perlu diingat bahwa salah satu larangan ketika ihram haji adalah memakai wewangian dan produk yang mengandung alkohol. Sedangkan untuk skincare, masih diperbolehkan asal produknya sudah halal, bebas alkohol, dan tidak mengandung fragrance.
Beruntung sekarang ini ada beberapa merek yang menawarkan produk halal dan bebas alkohol sehingga aman dibawa ketika menunaikan ibadah haji. Salah satunya adalah merek Wardah.
Brand yang selama ini dikenal dengan berbagai produk halalnya itu menghadirkan paket skincare dan perawatan khusus untuk dibawa haji atau umrah bernama "Umrah & Hajj Package".
Paket skincare dan perawatan Wardah untuk haji ini berisi produk yang lengkap, mulai dari sunscreen hingga deodorant bebas alkohol. Untuk penjelasan isi lengkapnya, simak berikut ini ya!
1. Produk Head to Toe Cleanser
Produk pertama yang ada dalam paket Wardah untuk haji adalah Head to Toe Cleanser. Ini merupakan produk pembersih yang dirancang bisa digunakan untuk membersihkan rambut serta tubuh. Jadi fungsinya bisa sebagai sampo sekaligus sabun sehingga sangat praktis untuk dibawa saat haji.
2. Sunscreen dengan SPF 50 PA+++
Baca Juga: Skincare Anak Kian Diminati, Expert Care Hadirkan Solusi Lokal Berkualitas Premium
Memakai tabir surya selama berada di Tanah Suci sangatlah penting. Oleh karena itu paket Wardah untuk haji terdiri dari produk sunscreen dengan perlindungan SPF 50 PA+++. Produk ini akan membantu melindungi kulitmu dari efek buruk paparan sinar matahari serta memastikan kulit tetap sehat terlindungi.
3. Anti Perspirant Deodorant Bebas Alkohol
Cuaca panas di Tanah Suci membuat produksi keringat Anda menjadi berlebih. Oleh karena itu, penting untuk memakai anti perspirant deodorant dari Wardah agar tetap segar dan terlindung dari bau badan selama ibadah. Tentu saja deodorant satu ini diformulasikan bebas alkohol sehingga aman digunakan saat ibadah.
3. Moisturizer
Di cuaca kering seperti di Tanah Suci, kulit sangat membutuhkan asupan nutrisi dan kelembapan ekstra. Wardah Intensive Moisturizer hadir dengan kandungan yang menutrisi dan menjaga hidrasi kulit, membantu mempertahankan kelembutan, elastisitas, serta kesehatan kulit meski dalam kondisi cuaca yang ekstrem.
4. Multipurpose Sanitizer
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
5 Rekomendasi Sandal Empuk untuk Kesehatan Lansia, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
7 Vitamin Wajib untuk Lansia, Atasi Badan Lemas Tubuh Auto Bertenaga
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil Terbaik yang Tidak Bikin Pusing dan Mual
-
5 Rekomendasi Sepatu Safety Krisbow Terbaik untuk Kerja, Aman dan Nyaman
-
Skincare Apa Saja yang Sebaiknya Dipakai di Usia 50-an? Simak Anjuran Dokter Kulit
-
5 Sepatu Velcro Lokal Tanpa Tali, Solusi Anti Repot Buat Orang Tua
-
5 Sabun Cuci Muka Pilihan Paling Aman untuk Lansia, Ampuh Rawat Kulit Menipis
-
5 Parfum Murah Pria Tahan Lama Mirip Bleu de Chanel, Mulai Rp200 Ribuan
-
Begini Cara Warga Kertabumi Ubah Plastik Bekas Jadi Penghasilan Jutaan
-
5 Lip Balm Rp50 Ribuan untuk Lembapkan Bibir Kering dan Keriput di Usia 50 Tahun