Suara.com - Asuransi kesehatan kini menjadi salah satu kebutuhan penting yang harus dimiliki oleh masyarakat di tengah kondisi meningkatnya biaya perawatan medis.
Dengan memiliki asuransi kesehatan, kamu bisa lebih tenang menghadapi risiko tak terduga terkait kesehatan, baik untuk diri sendiri maupun keluarga.
Di Indonesia, tersedia banyak perusahaan asuransi yang menawarkan perlindungan kesehatan dengan beragam manfaat dan premi yang relatif kompetitif.
Memilih asuransi kesehatan terbaik bisa jadi membingungkan. Untuk membantumu, berikut adalah 8 asuransi kesehatan terbaik di Indonesia yang bisa dijadikan pertimbangan.
1. Allianz
Allianz menjadi salah satu pemain utama dalam industri asuransi, termasuk di Indonesia. Allianz pun diketahui memiliki jaringan rumah sakit rekanan yang luas.
Produk-produk pilihan asuransi kesehatan Allianz Indonesia di antaranya adalah SmartMed Premier, SmarMed Cancer, SmartHealth Maxi Violet, dan AlliSya Care.
Produk asuransi kesehatan di atas mencakup perlindungan untuk perorangan atau keluarga, perlindungan atas risiko kanker, rawat inap, dan penggantian biaya perawatan.
2. Astra Life
Baca Juga: 5 Pilihan Asuransi Kesehatan selain BPJS, Lengkap dengan Info Premi Mulai Rp70 Ribuan!
Sebagai bagian dari grup Astra, Astra Life menawarkan produk asuransi kesehatan yang menyasar berbagai kalangan. Astra Life juga dikenal karena layanan digitalnya yang mudah digunakan dan cepat dalam memproses klaim.
Produk-produk asuransi kesehatan Astra Life meliputi Flexi Hospital & Surgical, AVA iPro Pratama, asuransi tambahan seperti Perawatan Medis & Bedah Plus, Hospital Cash Plan, AVA Health Protection, dan Medicare Premier.
3. Prudential
Prudential Indonesia sudah dikenal luas dengan produk asuransi jiwa dan kesehatannya. Salah satu produk terbarunya adalah PRUSehat yang memberikan kenyamanan rawat inap dan rawat jalan.
Produk asuransi kesehatan lainnya dari Prutential di antaranya adalah PRU Well Medical dan PRUWell Health yang memberikan manfaat perawatan terbaik di PRUPriority Hospitals.
4. Sinarmas MSIG Life
Berita Terkait
-
5 Pilihan Asuransi Kesehatan selain BPJS, Lengkap dengan Info Premi Mulai Rp70 Ribuan!
-
Biaya Pengobatan Stroke Ditanggung BPJS Kesehatan, Segera Tangani Sebelum Terlambat!
-
Kemenkes Kembali Diprotes, Kini Ratusan Guru Besar FK Seluruh Indonesia Soroti Kebijakan Kesehatan
-
Jangan Asal Pakai! 5 Kandungan Sunscreen Ini Justru Bisa Bahayakan Kesehatan
-
Pagi Cerah, Sore Langsung Hujan: 7 Cara Sederhana Jaga Kesehatan Agar Aktivitas Tak Terganggu
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
7 Resep Kue Kering Khas Lebaran yang Mudah dan Anti Gagal untuk Pemula
-
Cara Memilih Bedak untuk Usia 50-an, Ini 5 Produk Aman yang Layak Dicoba
-
15 Rekomendasi Sunscreen SPF 30 ke Atas untuk Perlindungan Maksimal dari Sinar Matahari
-
Resep Ayam Bacem Khas Jogja untuk Hidangan Spesial Keluarga di Rumah
-
5 Rekomendasi Merek Sneakers Lokal untuk Kaki Besar, Ada yang Punya Size sampai 47
-
6 Rekomendasi Tas untuk Tektok Gunung, Merek Lokal Mulai Rp100 Ribuan
-
5 Sepatu Eiger untuk Hiking dan Aktivitas Harian dengan Material Breathable
-
Tak Sekadar Promo, Begini Strategi Ritel Dekat dengan Generasi Muda Lewat Digital
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari 910 Senyaman Hoka Clifton untuk Long Run
-
6 Rekomendasi Sabun Mandi Pemutih Badan yang Aman dan Sudah BPOM, Bisa Dipakai Setiap Hari