Suara.com - Bagi orang yang percaya pada feng shui, menarik untuk diketahui jika ada sejumlah aturan feng shui rumah yang diyakini dapat memperlancar aliran rezeki.
Sebagai informasi, feng shui merupakan ilmu kuno dari Tiongkok yang dipercaya bisa menciptakan harmoni antara manusia dan lingkungan lewat energi.
Feng shui kini dianggap sebagai bagian dari gaya hidup modern yang bertujuan menciptakan rumah yang nyaman, seimbang, dan penuh energi positif.
Tujuan utama feng shui adalah menata ruangan agar bisa mengalirkan energi kehidupan atau chi dengan baik. Jika dilakukan dengan tepat, rumah bisa menjadi sumber kebahagiaan.
Dikutip dari laman Live Home 3D, berikut 12 tips feng shui yang bisa langsung kamu terapkan untuk memperbaiki energi di rumah dan menarik keberuntungan.
1. Singkirkan barang yang sudah tidak terpakai di rumah
Jangan ragu untuk buang barang yang rusak atau sudah tidak kamu butuhkan. Menurut feng shui, rumah yang bersih dan rapi menunjukkan rasa hormat terhadap ruang tempat kamu tinggal. Hindari menyimpan barang di bawah tempat tidur karena itu bisa menghambat aliran energi baru.
2. Pahami lima elemen fengshui
Feng shui mengenal lima elemen utama, yaitu kayu, tanah, api, air, dan logam. Kelima elemen ini sebaiknya hadir seimbang di rumahmu.
Baca Juga: Kenapa Rumah Tusuk Sate Membawa Sial? Ini Kata Feng Shui, Islam dan Kejawen!
Untuk memperkuat elemen tanah sebagai elemen kestabilan bisa menambahkan warna krem, cokelat, kuning, atau bentuk persegi.
Elemen api yang merupakan simbol semangat dan pertumbuhan bisa diwakili dengan warna merah atau oranye serta bentuk segitiga.
Elemen air yang berkaitan dengan rezeki dan karier cocok diwakili warna biru dan hijau, serta bentuk melengkung atau bulat.
3. Maksimalkan udara dan sinar matahari
Rumah yang terang dan punya sirkulasi udara baik dipercaya membawa energi positif. Sebaliknya, ruang yang gelap dan pengap bisa memicu stres dan masalah kesehatan. Bukalah jendela secara rutin dan gunakan pencahayaan alami sebanyak mungkin.
4. Perhatikan tata letak furnitur
Berita Terkait
-
Kenapa Rumah Tusuk Sate Membawa Sial? Ini Kata Feng Shui, Islam dan Kejawen!
-
8 Ciri Istri Pembawa Rezeki untuk Suami, Tak Melulu soal Kekayaan Melimpah
-
Hati-Hati! Simpan Uang di Tempat Ini, Bisa Bikin Rezeki Seret Menurut Feng Shui
-
Hindari Taruh 6 Tanaman Ini di Pintu Rumah, Bisa Bikin Sial Menurut Feng Shui!
-
Sejarah Lahirnya Ahli Feng Shui hingga Tantangannya di Era Modern
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Apa Beda Powder Foundation dan Compact Powder? Ini 4 Produk yang Wajib Kamu Coba
-
Ingin Jadi Tentara Amerika Seperti Syifa WNI yang Viral? Cek Syarat dan Cara Daftarnya
-
7 Sepatu Running Lokal Wanita Kembaran Diadora, Harga Mulai Rp200 Ribuan
-
6 Bahan Skincare yang Wajib Dihindari Pemilik Kulit Keriput, Kulit Awet Muda di Usia 45 Tahun
-
5 Sunscreen SPF 50 untuk Atasi Hiperpigmentasi, Mulai dari Rp40 Ribuan
-
7 Moisturizer dengan Kandungan Hyaluronic Acid Anti Aging, Cocok untuk Usia 40 Tahun
-
3 Jam Tangan Murah Punya Bill Gates, Mulai Rp 300 Ribuan Aman Buat Wudhu hingga Menyelam
-
Utang Puasa Lewat 2 Kali Ramadan, Bagaimana Menggantinya Agar Sah?
-
4 Rekomendasi Sepeda Lipat Murah yang Boleh Dibawa ke KRL
-
6 Zodiak Paling Pekerja Keras Menurut Astrologi, Orangnya Konsisten dan Disiplin