Suara.com - Rumah subsidi sering dikenal dengan ukuran yang kecil dan desain yang sederhana. Meski ukurannya terbatas, Anda bisa merancangnya agar terasa luas dan menyenangkan untuk ditinggali. Berikut adalah desain interior rumah subsidi minimalis yang bisa dijadikan referensi.
Mengutip dari situs resm BPK RI, Rumah subsidi merupakan salah satu program pemerintah yang dirancang khusus untuk menyediakan hunian layak dengan harga terjangkau bagi masyarakat berpenghasilan rendah.
Namun, kenyataan rumah subsidi yang umumnya berukuran mungil dan sederhana sering membuat banyak orang berpikir bahwa kenyamanan dan estetika jadi sulit dicapai.
Sehingga pemilik sering bingung jika ingin merenovasi desain interior rumah subsidi dengan gaya minimalis.
Padahal, dengan sentuhan desain interior rumah minimalis yang tepat, rumah subsidi kecil justru bisa berubah menjadi ruang yang lapang dan fungsional, dan penuh gaya.
Simak berbagai tips dan ide desain interior rumah minimalis yang bisa diterapkan untuk rumah subsidi berikut ini.
Apa Itu Rumah Subsidi Minimalis?
Rumah subsidi adalah hunian yang disediakan pemerintah dengan biaya lebih murah dibanding rumah komersil atau rumah tapak pada umumnya.
Melalui fasilitas KPR subsidi, rumah ini dirancang untuk mempermudah masyarakat berpenghasilan rendah dalam kepemilikan rumah. Harga yang terjangkau tidak mengurangi standar kenyamanan dan kelayakan rumah tersebut.
Sementara itu, desain rumah minimalis menekankan kesederhanaan, efisiensi, dan fungsi, dengan fokus utama pada pengelolaan ruang agar setiap area dapat dipakai secara maksimal tanpa menimbulkan rasa sempit di dalam rumah.
Baca Juga: Cara Dan Tahap Pengajuan Over Kredit Rumah Subsidi di BTN, Solusi Bila Tak Kuat Bayar
Karena keterbatasan ukuran, desain bertema minimalis sangat cocok diterapkan untuk jenis ruah subsidi agar rumah tetap terlihat luas dan clean.
Ide Desain Interior Rumah Subsidi Minimalis
Untuk mendapatkan hunian yang nyaman dan estetis dengan ruang dan biaya terbatas, beberapa prinsip desain interior rumah subsidi minimalis berikut bisa diterapkan:
1. Pilih Dekorasi Sederhana
Hindari dekorasi berlebihan untuk rumah subsidi. Anda bisa meetakkan tanaman hias mini atau dekorasi dinding yang tidak terlalu mencolok untuk menghadirkan kesan fresh tanpa membuat ruangan terlihat penuh.
2. Gunakan Furnitur Multifungsi
Gunakan furnitur yang multifungsi, misalnya sofa bed, meja lipat, atau lemari dengan banyak tempat penyimpanan, yang bisa menghemat ruang namun tetap berfungsi dengan maksimal.
3. Pilih Warna Cerah dan Netral
Gunakan warna-warna seperti putih, krem, atau abu-abu muda untuk dinding dan perabotan. Warna-warna seperti ini memberikan kesan ruangan menjadi lebih luas dan terang.
4. Beri Pencahayaan Maksimal
Manfaatkan cahaya alami dari jendela sebanyak mungkin untuk memberikan pencahayaan cukup serta suasana hangat dan nyaman. Cara ini juga dapat membantu mengurangi penggunaan listrik di siang hari.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
7 Lem Sepatu Sandal yang Kuat dan Tahan Air, Solusi Antijebol Tanpa Perlu Dijahit
-
5 Sampo untuk Rambut Tipis, Bikin Rambut Lebih Tebal dan Tidak Lepek
-
Viral Memoar Broken Strings Aurelie Moeremans, Apa Itu Grooming dan Bagaimana Cara Mendeteksinya?
-
Biodata dan Agama Edo Borne, Suami Hesti Purwadinata Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
5 Sepatu Lari Lokal Terbaik di 2026, Sensasi Jutaan Harga Ramah UMR
-
Moisturizer Apa yang Bikin Cerah? Ini 7 Pilihan Terbaik buat Wajah Kamu
-
Bikin Pembaca Kesal, Siapa Sosok Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans?
-
7 Sandal Pijat Kesehatan untuk Orang Tua, Mulai Rp20 Ribuan Bisa Lancarkan Aliran Darah
-
Mahfud MD Jamin Lolos, Kenapa Stand Up Mens Rea Pandji Pragiwaksono Sulit Dijerat KUHP Baru?
-
4 Essence Lokal Mirip SK-II Versi Lebih Murah, Anti Aging Agar Kulit Halus dan Kencang