Meskipun dikenal dengan beragam kerajinan kayu, jam tangannya yang dibanderol dengan harga mulai Rp499.000 hingga Rp599.000 juga patut diperhitungkan.
4. PALA Nusantara
PALA Nusantara menjadi merek jam tangan kayu lokal keempat yang layak untuk dipertimbangkan. Merek ini berasal dari Bandung, Jawa Barat.
Jam tangan kayu dari PALA Nusantara menampilkan desain yang beragam, mulai dari yang elegan, feminim, mewah, hingga sangat unik.
Produknya dibanderol dengan harga Rp406.410 hingga Rp818.000. Model paling laris mereka adalah PALA Nusantara Natural Mini Jam Tangan seharga Rp406.410.
5. Kama Watch
Rekomendasi merek jam tangan kayu lokal terakhir adalah Kama Watch. Merek ini berasal dari Yogyakarta, DI Yogyakarta.
Produk jam tangan kayu dari Kama Watch memancarkan kesan elegan, mewah, dan feminim, sehingga kamu tak akan bingung mencari yang sesuai dengan seleramu.
Jam tangannya dibanderol dengan harga mulai Rp199.900 hingga Rp239.900. Seri paling laris mereka adalah Kama Watch 2.0 Jam Tangan Kayu Maple Dial Putih.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Sepatu Lari Lokal Terbaik: Stylish dan Beri Kenyamanan Maksimal
6. INA Watch
Rekomendasi merek jam tangan kayu lokal terakhir jatuh kepada INA Watch. Merek ini berasal dari Yogyakarta, sama seperti Kama Watch.
Memiliki desain yang elegen hingga unik, jam tangan kayu dari INA Watch dibanderol dengan harga yang masih relatif terjangkau, yaitu Rp204.900 hingga Rp229.900.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
POLLING: Lihat Begal Beraksi, Kamu Pilih Tabrak atau Pura-Pura Tidak Tahu?
-
Sertifikat Tanah Elektronik Apakah Wajib Dibuat Mulai 2026?
-
7 Gamis Terbaru 2026 Simple Elegan, Rompi Lepas Akan Jadi Tren!
-
POLLING: Mudik 2026 Kamu Naik Apa?
-
5 Krim Malam Lokal untuk Atasi Kulit Kendur Usia 50 Tahun ke Atas, Mulai dari Rp20 Ribuan
-
Dari Jalur Ringan Hingga Ekstrem: Ini Dia Sepatu Hiking Terbaru yang Dirancang untuk Semua Tantangan
-
Handbody Apa yang Bisa Menghilangkan Bekas Luka? Cek 7 Rekomendasinya
-
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026, Cek Tata Cara dan Syaratnya
-
Rahasia Kece ala Ummi Quary: Mandi Bukan Sekadar Wangi, Tapi Harus Kasih Nutrisi!
-
7 Bedak Anti Geser untuk Pengendara Motor, Tahan Lama Seharian