Suara.com - Bagi beauty enthusiast, merias alis merupakan salah satu langkah wajib dalam rutinitas makeup. Alis yang rapi dan terbingkai sempurna bisa memberikan kesan wajah yang lebih tegas dan ekspresif. Karena itulah, di artikel ini Anda bisa mendapatkan informasi dan rekomendasi pensil alis waterproof yang tahan lama.
Pensil alis waterproof menjadi pilihan favorit karena dapat tahan air dan juga keringat. Formulanya juga dirancang agar tahan lama, bahkan di tengah cuaca panas atau aktivitas seharian.
Namun penting untuk diperhatikan bahwa meskipun pensil alis waterproof tahan lama, membersihkan wajah secara menyeluruh setelah pemakaian sangat penting, terutama di area mata dan alis.
Gunakan micellar water atau cleansing balm untuk memastikan sisa produk benar-benar terangkat. Kalau masih ada sisanya, dikhawatirkan suatu hari itu bisa menjadi penyebab jerawat membandel atau menjadi radang yang dapat merusak lapisan kulit.
Nah, buat Anda yang sedang mencari pensil alis waterproof terbaik, berikut ini rekomendasi produk yang tidak hanya tahan lama tapi juga punya kualitas dan formulasi unggulan.
1. Implora Eyebrow Pencil
Harga pasar: ± Rp8.000–Rp12.000
Pensil alis dari Implora ini dilengkapi dengan rautan bawaan dan kuas spoolie lembut. Keduanya akan memudahkan Anda dalam menggambar sekaligus merapikan alis dalam satu alat.
Anda bisa memilih salah satu dari tiga warna klasik seperti hitam, coklat, silver. Masing-masing cocok digunakan untuk berbagai tone kulit.
Formulanya cukup padat namun tetap mudah dibaurkan, sehingga hasilnya tampak natural. Meskipun harganya terjangkau, pensil ini sudah waterproof dan mampu bertahan seharian jika tidak digosok berlebihan.
Baca Juga: 6 Rekomendasi Lipstik YSL Terbaik untuk Penampilan Mewah, Bikin Bibir Bervolume dan Berkilau
Kandungan utamanya adalah wax based formula dengan bahan pelembab untuk kenyamanan pemakaian.
2. Wardah EyeXpert Matic Brow Definer
Harga pasar: ± Rp45.000–Rp55.000
Pensil alis waterproof recomended berikutnya adalah Wardah EyeXpert Matic Brow Definer. Pensil alis otomatis dari Wardah ini hadir dengan ujung oval pipih untuk memudahkan Anda menggambar alis secara presisi dan natural.
Formulanya tahan air dan keringat, jadi Anda tak perlu khawatir alis luntur meski beraktivitas seharian. Diklaim tahan hingga 8 jam lho!
Produk ini tersedia dalam tiga pilihan warna elegan. Ada light brown, dark brown, dan dark grey. Masing-masing dirancang khusus agar cocok dengan kulit wanita Indonesia.
Tak cuma itu, produk ini juga sudah teruji secara dermatologis, jadi aman banget buat yang punya kulit sensitif. Pensil alis ini memiliki kandungan utama berupa emollient, wax sintetis, dan pigmen tahan air.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart